BeritaHits.id - Presiden Jokowi belakangan menjadi perbincangan warga TikTok lantaran dinilai sukses membuat Paspampres (Pasukan Pengamanan Paspampres) mematung.
Pasalnya dalam satu kesempatan, Presiden Jokowi tampak tiba-tiba jongkok di depan lobi masuk tempat diselenggarakannya sebuah acara.
Momen Jokowi yang menarik perhatian orang-orang tersebut dibagikan oleh jejaring TikTok @Ichasasmita pada Minggu (25/4/2021).
"Paspampres terkejut Presiden Jokowi tiba-tiba jongkok," tulis akun tersebut seperti dikutip beritahits.id, Senin (26/4/2021).
Gagah Berjalan Dengan Setelan Jas
Dalam video berdurasi 20 detik tersebut, tampak momen tatkala Presiden Jokowi tengah dikawal oleh beberapa Paspampres.
Jokowi terlihat baru saja turun dari sebuah mobil pelat RI-1 dan berjalan menuju lobi, diduga pada saat acara ASEAN Leaders Meeting.
Pada kesempatan tersebut, Jokowi dinilai publik gagah mengenakan setelan jas bewarna biru tua dengan dasi bewarna merah.
Berjalan beberapa langkah, Jokowi yang ramai disorot kamera lantas mendadak sejenak berhenti dan jongkok.
Baca Juga: Kepencet Pesan Makanan Ojol Pas Ketiduran, Bangun-bangun Panik Lihat Harga
Jongkok selama beberapa detik, Jokowi tampak seperti membentulkan tali sepatu miliknya yang diduga belum sempurna.
Aksi Jokowi tiba-tiba jongkok dan berhenti tersebut membuat sejumlah Paspampres yang mengelilingi langsung tampak terkejut dan terdiam.
Bahkan, ada Paspamres yang awalnya dinilai tampak penasaran dengan apa yang dilakukan Jokowi.
Tak lama berselang, Jokowi lantas selesai membenarkan sepatunya. Ia lalu berjalan masuk ke ruangan.
Respons Publik
Aksi Presiden Jokowi tertangkap kamera tiba-tiba jongkok dan membahas sepatu ramai dibicarakan warga TikTok dan menuai pro kontra.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!