BeritaHits.id - Perlakuan suami kepada istrinya yang tengah hamil ini mendapatkan kecaman dari warganet.
Pasalnya, kelakuan sang suami memperlihatkan aksi ekstrim yang membuat warganet merasa kasihan kepada sang istri.
Hal itu terlihat dari sebuah video yang diunggah oleh pasangan suami istri dalam akun Tiktok @praserika2.
Dalam video tersebut, mereka tampak membuat sebuah konten video Tiktok bersama.
Baca Juga: Bongkar Sampah Dapat Tas Wanita Bermerek, Harganya Bikin Jantung Mau Copot
Sang istri terlihat sedang hamil. Ia tampal memakai daster.
Sementara, sang suami tampak memakai kaus berwarna biru tua dan celana pendek.
Awalnya, tak terjadi apa-apa ada yang terlihat aneh di antara keduanya.
Akan tetapi, tiba-tiba sang suami memanjat kursi dan kemudian naik di bahu sang istri.
Padahal saat itu, sang istri terlihat sedang hamil meski perutnya belum terlihat besar.
Baca Juga: Kapten Vincent Diduga Selingkuh Juga, Suka Bawa Kondom saat Terbang
Sang suami tampak berjoget di atas bahu istrinya yang tengah hamil. Dalam video tersebut, ekspresi sang istri terlihat sangat jelas.
Dia terlihat menahan beban suaminya sembari berpegangan dengan kursi di sebelahnya.
Aksi sang suami itu mendapatkan kecaman dari warganet. Mereka merasa kasihan dengan sang istri yang menahan beban saat hamil.
Akan tetapi, saat keduanya ditanya mengenai aksi tersebut, sang istri mengaku bahwa hal tersebut merupakan permintaannya.
Dia mengaku aksi tersebut dilakukan hanya karena bercanda dan tidak merasa berat saat menggendong suaminya.
"Ini emang kemauan dari aku kok kak, jadi kalau bercanda memang begitu. Oiya, btw mas pras itu kurus banget," ujar sang istri.
Meski demikian, unggahan tersebut tetap dibanjiri komentar dari warganet.
Video itu dapat dilihat di sini.
"Linu banget ya ampun gue lihatnya, lihat kakinya nahan beban nggak tega gue," balas warganet.
"Sumpah ini udah kelewatan banget ngontennya," timpal warganet.
"Berlebihan banget bercandanya, istri lagi hamil juga," komentar warganet.
Berita Terkait
-
Gaji Istri Razman Arif Nasution yang Punya Jabatan Prestisius di Langkat, Kekayaannya Ikut Jadi Sorotan
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
-
Tolak PPN 12% Viral di X, Apakah Seruan Praktik Frugal Living Efektif?
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
-
Jadi Pelakor di Guna-Guna Istri Muda, Carissa Perusset Bikin Geram Penonton
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak