BeritaHits.id - Perlakuan seorang suami kepada istrinya yang tengah hamil mengundang kecaman warganet.
Pasalnya, aksi yang dilakukan sang suami ini dinilai membahayakan calon bayi yang ada di dalam kandungan.
Selanjutnya, seorang warganet tak sengaja menemukan tas mewah setelah membongkar sampah.
Bukan sembarang tas, harga yang tertera dalam label tersebut pun membuat publik tercengang.
Baca Juga: Viral Bocah 12 Tahun Nyetir Truk Kontainer, Aksinya Tuai Perdebatan
Selain dua berita di atas, berikut BeritaHits.id rangkum berita terpopuler lainnya sepanjang Selasa (27/4/2021).
1. Bongkar Sampah Dapat Tas Wanita Bermerek, Harganya Bikin Jantung Mau Copot
Seseorang membagikan pengalamannya saat membongkar sampah dan mendapatkan sebuah 'harta karun'.
Ia tidak sengaja menemukan sebuah tas bermerek di antara tumpukan sampah.
Pengalaman itu dibagikan oleh akun Tiktok @radiodio. Dalam video itu, ia tampak memamerkan barang temuannya.
Baca Juga: Panik, Atul Bunuh Istri yang Positif Covid-19 Lalu Habisi Nyawa Sendiri
2. Istri Sedang Hamil, Kelakuan Suami Ini Dikecam Warganet: Lihatnya Linu
Perlakuan suami kepada istrinya yang tengah hamil ini mendapatkan kecaman dari warganet.
Pasalnya, kelakuan sang suami memperlihatkan aksi ekstrim yang membuat warganet merasa kasihan kepada sang istri.
Hal itu terlihat dari sebuah video yang diunggah oleh pasangan suami istri dalam akun Tiktok @praserika2.
3. Anggota DPR Disuntik Vaksin Nusantara, Teddy PKPI: Saya Harus 'Angkat Topi'
Sejumlah anggota DPR telah disuntik Vaksin Nusantara oleh Terawan Agus Putranto.
Dewan Pakar PKPI Teddy Gusnaidi memberikan apresiasi kepada anggota DPR yang menjadi relawan untuk Vaksin Nusantara.
Hal tersebut ia ungkapkan melalui akun Twitter pribadinya @TeddyGusnaidi, Selasa (27/4/2021).
4. Bak Ratu Komplek, Cewek Dibangunin Sahur Pemuda Satu RT sampai Foto Bareng
Seorang wanita membagikan pengalamannya saat dibangunkan sahur oleh rombongan pemuda RT komplek sebelah.
Ia tidak menyangka akan dihampiri oleh sekumpulan cowok di depan rumahnya sembari membawa bedug.
Pengalaman itu dibagikan oleh akun Tiktok Rieke Meilanis @riekemeilanis23.
5. Mengharukan, Kisah Dosen Tetap Mengajar Meski Sedang Stroke
Seorang pengajar pendidik seperti guru dan dosen kerap disebut sebagai pahlawan tanpa tanda jasa.
Mereka memberikan ilmu untuk putra dan putri bangsa agar cerdas dan memiliki wawasan yang luas.
Dalam kondisi apapun, mereka tetap mengabdi untuk bisa mencerdaskan bangsa.
Berita Terkait
-
Viral Aksi Unik Pengantin Wanita Nyoblos ke TPS Usai Ijab Kabul, Masih Pakai Gaun Pernikahan
-
Gilga Sahid Pamer Momen Happy Asmara Cari Pahala, Netizen Soroti Botol di Meja: Salfok Aku!
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Viral Wanita Umrah Bareng Teman Pria hingga Dilamar di Depan Kabah: Netizen Langsung Meradang!
-
Jateng dan Rompi Jadi Perbincangan di X, Segini Harga Rompi Anti Peluru
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak