BeritaHits.id - Sebuah video yang merekam momen seorang perempuan merasa tidak habis pikir saat mengunjungi makam sang nenek baru-baru ini viral.
Bagaimana tidak, perempuan tersebut terkejut lantaran tiba-tiba nisan makam milik nenek hilang diduga dicuri orang.
Keberadaan makam yang tak lagi dipasangi nisan tersebut dibagikan oleh pemilik akun TikTok @sukaberhitung.
"Tega banget," ungkapnya seperti dikutip beritahits.id, Rabu (28/4/2021).
Hilang Dicuri Orang
Dalam video tersebut, perempuan itu memperlihatkan suasana makam penguburan yang relatif sepi orang.
Perempuan tersebut tampak ziarah ke makam nenek dibersamai oleh seorang wanita yang mempersiapkan bunga.
Dia memperlihatkan bentuk makam nenek yang tak lagi sama dengan sebelumnya. Dijumpai olehnya nisan makam tiba-tiba hilang.
Terlihat dalam video kondisi makam terbilang terurus. Hanya saja, kepala nisan sebagaimana kerap dijumpai di makam tidak ada.
Baca Juga: Refly Harun: Terang-terang Saya Tidak Percaya Kalau Munarman Itu Teroris
"Jadi hari ini ziarah ke makam nenek. Cuma heran banget kenapa ada yang nyuri. Tega banget. Dicuri dua-dua nya itu punya om juga. Ya Allah beri kesadaran untuk orang-orang begitu," kata dia.
Dalam video terpisah, perempuan itu memperlihatkan bentuk makam yang seharusnya yakni terdapat bagian nisan.
"Yang dicuri nisan, ada kepalanya. Tapi yang dicuri empat," terang dia.
Respons Publik
"Sudah meninggal saja masih ada yang ganggu. Itu orang gak bisa pakai logika kali ya. Nisan dicuri, ntar kalau mati nisan lu juga dicuri mau?" kecam seorang warganet.
"Parah banget sumpah," ujar Aurora.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!