BeritaHits.id - Sebuah video viral memperlihatkan aksi seorang pria yang sedang makan di depan teman-temannya.
Video tersebut diunggah oleh akun TikTok Sepupu.dajjall memperlihatkan sekumpulan teman laki-laki yang sedang memperhatikan seorang temannya yang sedang makan dengan lahapnya.
Dalam video tersebut, terlihat tiga orang pria duduk di atas kasur. Mereka duduk santai sambil memegang ponsel.
Rupanya, mereka sedang memerhatikan temannya yang tengah makan.
"Definisi teman dajal," tulis sang pemilik akun pada keterangan video tersebut.
Aksi kocak pria tersebut pun mengundang beragam komentar dari warganet.
"Positif thinking aja dia lagi dapet," ujar Maya Adela21.
"Positif thinking aja... mana tahu kawannya dah buka puasa duluan dan dia datangnya telat jadi makan sendirian," tambah Naff.
"Kayak nggak ada rasa bersalah yah bang, nikmati makananmu," tulis Iwan.
Baca Juga: Santapan Buka Puasa Favorit Anies Kurma hingga Air Kelapa
"Ngakak lihat ekspresi temannya," ujar Iduulll.
"Rumah gue selalu panas karena temen-temen gue datang numpang makan dan batalin puasanya gue yang kristen cuma bisa geleng-geleng padahal berusaha nahan," ucap Ecico Yessi menceritakan pengalamannya.
Viral di TikTok, video ini telah disaksikan oleh ratusan ribu pengguna. Untuk melihat videonya, silakan kli di sini.
Berita Terkait
-
Jadwal Buka Puasa Cianjur Rabu 28 April 2021
-
Kakek Renta Cangkul Cucu hingga Tewas Terancam 15 Tahun Penjara
-
Viral Video Pramugari Salat di Pesawat, Cara Wudhu Jadi Sorotan Publik
-
Lukisan Anaknya Dinilai Salah oleh Guru, Ibu Protes Minta Dukungan Warganet
-
Jadwal Buka Puasa Kabupaten Tangerang Rabu 28 April 2021
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!