BeritaHits.id - Peristiwa peangkapan babi ngepet di Bedahan, Depok, Jawa Barat ramai jadi sorotan publik belakangan ini. Warga menangkap babi ngepet dengan bertelanjang sampai akhirnya mereka menyembelih babi tersebut.
Pada Kamis (29/4/2021), pihak kepolisian mengungkap fakta bahwa hewan berkaki empat yang ditemukan wargta tersebut bukanlah babi ngepet melainkan babi sungguhan.
Bertolak dari kejadian itu, para warganet lantas mengeluarkan kreativitas mereka dengan membuat beragam meme kocak yang berhubungan dengan babi ngepet. Di media sosial Twitter, babi ngepet bahkan sempat menjadi topik pembicaraan teratas.
Berikut ini 6 meme kocak yang berhasil dihimpun oleh BeritaHits.id, Jumat (30/4/2021) dari berbagai sumber.
Baca Juga: Isu Babi Ngepet, Warga Bojonggede Mau Laporkan Ibu Wati ke Polisi
1. Babi ngepetnya kecil banget nih, menyusut?
2. Biar nggak disangka babi ngepet si babi menyamar pakai kostum ikan hiu.
3. Tak ada babi ngepet, kucing ngepet pun jadi. Duitnya banyak ya?
4. Tak ada lilin besar, lilin ulang tahun pun bisa dimanfaatkan ya!
5. Babi yang ini bikin gemas ya!
Baca Juga: Ibu Wati Tuduh Tetangga Babi Ngepet Ternyata Paranormal di Bojonggede
6. Tak mau kalah sama babi, kucing ini juga bisa jaga lilin
Berita Terkait
-
Bikin Ngakak! Ayah Ini Bikin Heboh di Pernikahan Anaknya, Gegara Ini...
-
Lucunya Audi Marissa! Dulu Panggil Sayang, Sekarang Sebut Kim Soo Hyun Tukang Bakso karena Skandal
-
Meme Shin Tae-yong Usai Timnas Indonesia Dibantai: Piye Kabare? Enak Jamanku Toh?
-
Arti Meme Poppo Siroyo: Dari Salah Dengar Film Jadi Istilah Lucu
-
Meme Pertamax Bikin Heboh! Kasus Korupsi Dirut Pertamina Patra Niaga Disorot
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak