BeritaHits.id - Peristiwa penangkapan hewan yang disebut babi ngepet oleh warga Depok viral di media sosial. Meskipun dinyatakan hoaks, kata babi ngepet trending di Twitter dan memunculkan banyak meme-meme kocak yang memancing gelak tawa.
Ada juga berita tentang seorang pria melakukan aksi kocak mengerjai kawannya dengan trik menggandakan uang. Aksi tersebut tak disangka mampu membuat temannya terkecoh dan membuat pria tersebut mendapat keuntungan.
Berikut adalah 5 berita terpopuler sepanjang Jumat (30/4/2021) yang telah dirangkum oleh BeritaHits.id.
1. Heboh Babi Ngepet di Depok, 6 Meme Kocak Ini Malah Bikin Gemas
Baca Juga: Buat Menu Tak Terduga, Minuman di Kafe Ini Harganya Bikin Publik Melongo
Peristiwa peangkapan babi ngepet di Bedahan, Depok, Jawa Barat ramai jadi sorotan publik belakangan ini. Warga menangkap babi ngepet dengan bertelanjang sampai akhirnya mereka menyembelih babi tersebut.
Pada Kamis (29/4/2021), pihak kepolisian mengungkap fakta bahwa hewan berkaki empat yang ditemukan wargta tersebut bukanlah babi ngepet melainkan babi sungguhan.
Bertolak dari kejadian itu, para warganet lantas mengeluarkan kreativitas mereka dengan membuat beragam meme kocak yang berhubungan dengan babi ngepet. Di media sosial Twitter, babi ngepet bahkan sempat menjadi topik pembicaraan teratas.
2. Tunjukkan Trik Gandakan Uang, Aksi Pria Ini Berhasil Bikin Temannya Melongo
Baca Juga: Kejati DKI Benarkan Periksa Kadis SDA DKI soal Dugaan Korupsi Alat Berat
Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang pria melakukan aksi menggandakan uang viral di media sosial. Dalam aksinya itu, pria tersebut bahkan mampu membuat salah seorang temannya melongo karena menrasakan suatu kejanggalan.
Berita Terkait
-
Terungkap Jamet Si Dukun Palsu Tega Bunuh Anak dan Ibu di Tambora Gegara Gagal Gandakan Uang
-
Ngeri! Banjir Terjang Perumahan Depok, Turap Longsor Jebolkan Rumah Warga!
-
Detik-detik Jamaah Tarawih di Depok Panik Saat Banjir Datang
-
Pemkot Depok Larang Aktivitas SOTR Selama Ramadan: Lebih Banyak Mudharatnya
-
Sekelompok OTK Rusak dan Bakar Rumah Warga di Sukmajaya Depok, 11 Orang Ditangkap
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak