BeritaHits.id - Sebuah kaca di bagian belakang mobil terlihat berisi pesan yang disampaikan oleh seorang istri.
Potret tulisan yang ada di kaca bagian belakang mobil itu pun terekam kamera oleh pengendara lain.
Video itu kemudian dibagikan oleh akun Instagram @tabanan_update.
"Panik nggak? Ya paniklah masa nggak," tulis akun tersebut.
Baca Juga: Petisi THR dan Gaji ke-13 PNS 2021 Viral, Protes Minta Tukin Dibayar Penuh
Dalam video tersebut, terlihat sebuah mobil merah yang tampak berhenti di jalan.
Kaca mobil bagian belakangnya menjadi perhatian pengendara lain.
Pasalnya, terdapat sebuah pesan yang diduga dibuat oleh istri dari si pengendara mobil tersebut.
Tulisan tersebut berbentuk stiker yang ditempel di kaca mobil bagian belakang. Tulisan itu berisi tentang pesan dari sang istri kepada pengendara lainnya.
Berdasarkan unggahan tersebut, sang istri tampak berpesan agar siapapun yang melihat mobil tersebut berhenti di tempat hiburan malam atau karaoke untuk segera menghubunginya.
Baca Juga: Umur 56 Tahun Masih Ganteng Bak Anak Muda, Sosok Bapak Ini Mendadak Viral
"Apabila melihat mobil ini, parkir di tempat karaoke atau tempat hiburan malam harap hubungi istri atau pemiliknya," demikian tulisan tersebut, dikutip Beritahits.id.
Tak hanya itu, di bagian tulisan tersebut juga mencantum nomer Whatsapp yang bisa dihubungi.
Tulisan itu pun membuat geleng-geleng kepala. Pasalnya, tulisan tersebut seperti sebuah pesan dari sang istri.
Video berdurasi singkat itu lantas membuat warganet ikut berkomentar dalam unggahan tersebut.
"Boleh nih," balas akun lad****.
"Gas spam nomernya," timpal pu*****.
"Besok istrinya diajak selingkuh," komentar warganet lain.
Berita Terkait
-
Jadi Pelakor di Guna-Guna Istri Muda, Carissa Perusset Bikin Geram Penonton
-
Medina Dina Pernah Nikah sebelum Dekat dengan Gading Marten, Ini Pekerjaan sang Mantan Suami
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Pendidikan-Karier Yonanda Frisna Damara, Vokalis NDX AKA Dikecam usai Dinilai Rendahkan Perempuan
-
Seberapa Kaya Suami Tasya Farasya? Gelar Acara Ulang Tahun Anak Mewah Bak Pesta Nikah
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak