BeritaHits.id - Dewan Pakar PKPI Teddy Gusnaidi menanggapi soal cuitan Mardani Ali Sera yang mengkritik ajakan berbelanja dari pemerintah.
Mardani Ali Sera mengomentari soal pernyataan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati yang mengajak masyarakat untuk berbelanja jelang lebaran.
Menurut Mardani, hal itu bisa menimbulkan kerumunan baru lantaran masyarakat berbelanja baju lebaran.
"Ajakan belanja oleh pemerintah bisa menimbulkan kerumunan baru dimana-mana. Iya nggak sih?" cuitnya, dikutip Beritahits.id.
Menanggapi hal tersebut, Teddy pun memberikan balasan mengenai cuitan Mardani melalui akun Twitter pribadinya.
Teddy mengungkapkan bahwa tidak perlu membuat kerumunan untuk membeli baju atau berbelanja.
"Mar, lu beli daster dan lingerie sambil bobo manja di kasur juga bisa melalui HP, nggak perlu berkerumun kok," balas Teddy.
Sebelumnya, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengajak masyarakat untuk melakukan kegiatan belanja jelang Idul Fitri 2021.
Hal itu disampaikan agar kegiatan ekonomi tetap berjalan.
Baca Juga: Polres Metro Bekasi Kota Lakukan Penyekatan Larangan Mudik 24 Jam
Masyarakat bisa membeli baju lebaran untuk dikirimkan ke keluarga yang berada di kampung halaman.
Warga Berkurumun
Sebuah video viral memperlihatkan kerumunan orang yang berbondong-bondong datang ke pusat perbelanjaan untuk membeli baju Lebaran.
Salah satu yang menyedot perhatian adalah kerumunan di Tanah Abang. Penampakan pengunjung berdesakan di Pasar Tanah Abang itu diunggah oleh akun Instagram @mpi_melatiputihindonesia.
Dalam video berdurasi singkat itu, tampak lorong di lantai dasar Pasar Tanah Abang dipenuhi pengunjung. Beberapa pengunjung juga kedapatan tak mengenakan masker selama berbelanja di dalam pasar grosir tersebut.
Berita Terkait
-
Waduh! Belasan Ribu Nelayan Bakal Serbu Tegal Saat Mudik Lebaran
-
Resep Yogurt Delight Cake, Kreasi Legit dan Nikmat untuk Sajian Lebaran
-
Polres Metro Bekasi Kota Lakukan Penyekatan Larangan Mudik 24 Jam
-
Wali Kota Bandar Lampung Persilakan Warga Belanja Idul Fitri, Ini Syaratnya
-
Banyak Pelanggaran Prokes, Aparat Tuban Razia Pusat-pusat Perbelanjaan
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
-
Mees Hilgers 'Banting Pintu', Bos FC Twente: Selesai Sudah!
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!