BeritaHits.id - Anggota DPR RI Mardani Ali Sera mengomentari pidato Presiden Jokowi soal promosi Bipang Ambawang yang belakangan dipersoalkan banyak pihak. Sebab Bipang Ambawang yang berbahan dasar babi turut dimasukkan dalam daftar rekomendasi kuliner lebaran.
Menyoal hal tersebut, Mardani Ali Sera menyebut Jokowi dipermalukan oleh pembantunya di hadapan rakyat muslim Indonesia.
Pernyataan itu disampaikan Mardani Ali Sera melalui jejaring Twitter miliknya, @MardaniAliSera, Minggu (9/5/2021).
"Presiden Indonesia 'terjebak' dipermalukan oleh pembantunya di hadapan rakyat muslim Indonesia," ujar Mardani seperti dikutip beritahits.id.
Baca Juga: Mudik Dilarang, DPRD Kabupaten Bogor Ajak Masyarakat Silaturahmi Virtual
Mardani Ali Sera lantas menyoroti keberadaan buzzer yang menurutnya mendukung presiden dijebak soal kuliner lebaran.
Kata Mardani Ali Sera, para buzzer tersebut berdalih bahwa Jokowi merupakan presiden dari semua agama.
"Dan uniknya para buzzer mendukung presiden dijebak untuk promosi makanan lebaran dengan alasan: dia presiden semua agama," ucap Mardani Ali Sera.
"Sambil senyum lihat kuliner istana, tetap fokus #SkandalNasionalKPK," kata dia menandasi.
Pidato Jokowi Bipang Ambawang
Baca Juga: Fadli Zon Kritik Jokowi Soal Bipang
Pidato Presiden Jokowi membuat riuh seusai menyinggung bipang ambawang salah satu kuliner Kalimantan.
Berita Terkait
-
Pengguna Layanan Transportasi Berbasis Aplikasi Meningkat Selama Momen Mudik Lebaran
-
Rocky Gerung: Kabinet Prabowo 'Dikuasai' Orang Jokowi, Sulit Lakukan Reshuffle
-
Dari Musik Jazz hingga Hias Easter Egg: Deretan Aktivitas Seru Usai Lebaran untuk Liburan Keluarga
-
Datang ke UGM, Roy Suryo Ungkap Jurusan yang Diambil Jokowi Tak Ada
-
Ikut Desak Prabowo Reshuffle Kabinet, Refly Harun Sebut 17 Menteri Pro Jokowi: Jangan Dibiarkan!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak