BeritaHits.id - Momen penuh haru seorang pemudik memberi kejutan dengan menyamar sebagai kurir demi merayakan lebaran bersama keluarga viral di media sosial baru-baru ini.
Sempat tak dikenali, reaksi sang ibu setelah tahu kurir pengantar barang adalah anak sendiri sukses membuat publik merasa terenyuh.
Rekaman video aksi pria menyamar menjadi kurir demi mudik lebaran tersebut dibagikan melalui akun TikTok itsmetdj.19, akhir April lalu.
"Berhasil. Kalau masih bisa mudik kenapa tidak? Cuma ini waktu bisa bareng keluarga," ungkapnya seperti dikutip beritahits.id, Minggu (9/5/2021).
Baca Juga: Ribuan Pemudik Diputar Balik dari Karawang, Penyekatan Diperluas
Dalam video, pria itu membagikan momen perjalanannya pulang kampung dari Yogyakarta menuju Gorontalo. Dia pulang menaiki pesawat.
Pria itu mengatakan, dia tidak memberi tahu keluarga akan pulang. Bahkan, sang ibu sudah mengira dirinya akan menghabiskan waktu lebaran IdulFitri di Yogyakarta.
Bermula dari situ, pria pemudik tersebut memilih untuk memberi kejutan diam-diam pulang ke rumah tanpa sepengetahuan sang ibu.
"Pura pura jadi kurir. Mamaku gak tahu kalo aku balik mudik ke Gorontalo. Dia tahunya aku lebaran di Jogja," tukasnya.
Pemudik tersebut mengaku sudah menyusun beberapa rencana sebelumnya demi menyukseskan aksi kejutan menjelang lebaran IdulFitri 2021.
Baca Juga: Ada Larangan Mudik, Jalinsum Jambi-Riau Sepi
"Aku bilang gak mudik, aku cuma ngirim baju lebaran. Oleh-oleh gitu. Aku bilang paket tanggal 29 malam datang," ujarnya.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Facial Wash untuk Ibu Hamil dan Ibu Menyusui, Cari yang Bebas Pewangi
-
Tugu Titik Nol di IKN Jadi Bahan Tertawaan di Medsos Karena Bertuliskan Lorem Ipsum
-
Ulasan Novel The One and Only Bob, Kisah Berani Bob sang Anjing Kecil
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
7 Moisturizer Murah di Indomaret yang Aman buat Bumil dan Busui, Makin Glowing Usai Punya Anak
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak