BeritaHits.id - Sebuah potret keluarga yang terlihat rajin ramai menjadi perbincangan di media sosial.
Video itu diunggah oleh pemilik akun TikTok Gyupie06. Dalam sebuah video singkat, ia menuturkan pembagian tugas keluarganya untuk bersih-bersih rumah.
Pembagian tugas
Dalam video, terlihat sebuah keluarga yang tengah menikmati santap sahur. Mereka makan bersama pada sebuah meja makan.
Baca Juga: Kumpulan Meme Kreatif dan Kocak Larangan Mudik 2021
Kemudian, selesai makan sahur mereka tidak kembali tidur. Aktivitas mereka selanjutnya adalah bersih-bersih rumah.
"Abis sahur nggak tidur lanjut kerja rodi semuanya," tulis keterangan unggahan tersebut sembari diimbuhi emoji tertawa.
Sang ayah terlihat sedang mencuci baju. Hebatnya, ia mencuci baju secara manual tanpa menggunakan mesin cuci.
Kemudian, tugas sang pemilik akun adalah mencuci piring dan menyapu. Sang ibu bertugas untuk membereskan ruangan.
Sang nenek bertugas untuk menjemur baju.
Baca Juga: Viral Perempuan Ditunggu Pacar Beda Agama Itikaf 3 Jam, 'Pahala Atau Dosa'
Sang ayah tidak hanya bertugas untuk mencuci, namun juga mengepel.
Berita Terkait
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak