BeritaHits.id - Sosok Martha Ria Simbolon, seorang pelajar yang dianggap menghina Palestina dengan kata-kata tak pantas melalui TikTok belakangan menjadi sorotan.
Aksi menghina Palestina itu berbuntut panjang sampai kini ia dipanggil oleh pihak sekolah bersama dengan orang tuanya.
Di hadapan banyak pihak, ibu Martha Ria Simbolon yang dianggap menghina Palestina terisak tangis dan meminta maaf atas ulah sang anak.
Rekaman video momen meminta maaf tersebut mendadak viral, salah satunya dibagikan oleh akun Instagram @infokomando pada Senin (17/5/2021).
Dalam video berdurasi 22 detik itu, terlihat seorang perempuan yang disebut-sebut merupakan sosok ibunda dari Martha Ria Simbolon.
Ibu tersebut tampak tak berhenti menangis pilu di hadapan para personel TNI-Polri yang ikut mengawal aksi menghina Palestina.
Ucapan ibu tersebut tidak terlalu jelas terdengar dalam video karena dia terisak tangis karena saat menghadap ke sekolah.
Akan tetapi, dia tampak beberapa kali mengangkat kedua tangannya bak membentuk simbol permintaan maaf.
Sementara, sang anak terlihat terduduk lesu dan berdiam diri tak jauh dari posisi ibu. Dia mengenakan seragama sekolah.
Baca Juga: Bela Palestina, Emak-emak hingga Sopir Ojol Kumpul di Depan Kedubes AS
Terdengar dalam percakapan, pihak aparat terkait mengatakan hendak mendampingi Martha Ria Simbolon yang terseret kasus menghina Palestina.
Berdasarkan keterangan yang ditulis akun itu, Martha Ria Simbolon dan ibu datang ke sekolah guna membahas aksi menghina Palestina yang kadung viral tersebut.
Dalam pertemuan itu, hadir pula beberapa pihak terkait seperti TNI, Polri, anggota DPRD setempat, dan para tokoh agama guna mencarikan solusi.
Namun sampai artikel ini ditulis, belum diketahui kelanjutan pembicaraan itu. Meski begitu, warganet sudah membanjiri unggahan tersebut dengan berbagai kecaman.
"HP doang yang smart. Tapi yang sekolah gak smart. Yassalam," kata M.Asyari21.
"Kamu yang salah, orang tuamu yang malu," sahut Zulfian194.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!