BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan keberadaan jalanan kompleks perumahan disulap menjadi kolam renang mendadak viral di media sosial. Kolam renang tersebut kontan menuai rasa takjub publik.
Sementara itu, belakangan viral pula fenomena tetangga julid. Hal itu salah satunya ramai dibahas karena unggahan video yang membahas rumah tetangga gubuk tetapi punya mobil.
Berikut ini adalah lima berita viral dan terpopuler Rabu (19/5/2021) yang telah dihimpun oleh BeritaHits.id
1. Bukan Mimpi! Viral Jalan Kompleks Perumahan Disulap Jadi Kolam Renang
Baca Juga: Viral Fenomena Baru Tetangga Julid: Rumah Gubuk Tapi Punya Mobil
Penampakan jalanan sebuah kompleks perumahan yang disulap menjadi kolam renang telah menjadi viral. Pemandangan itu langsung membuat takjub warganet karena seluruh jalanan digantikan air yang mengalir bak sungai.
Video pemandangan kompleks perumahan ini dibagikan oleh akun TikTok @izammfahdian. Hingga berita ini dibuat, video tersebut sudah disaksikan lebih dari 21 juta kali dan mendapatkan hampir 2 juta tanda suka.
2. Viral Fenomena Baru Tetangga Julid: Rumah Gubuk Tapi Punya Mobil
Sebuah video yang mengungkap fenomena kekinian yakni keberadaan tetangga julid di tengah-tengah lingkungan masyarakat belakangan mendadak viral.
Baca Juga: Viral Aksi Pemobil Beri Barang Berharga ke Anak Jalanan, Tak Sekadar Uang
Langsung menjadi sorotan, video fenomena tetangga julid tersebut dianggap benar-benar memperlihatkan kondisi bertetangga di era sekarang.
3. Balas Tante Julid Suka Tanya Kapan Nikah, Pria Ini Beri Contoh Menohok
Tips seorang pria balas dendam ke kepada tante julid yang kerap bertanya kapan nikah dan terlalu ingin mencari tahu kehidupan pribadi belakangan viral.
Tak tanggung-tanggung, pria bernama Agung Karmalogy tersebut memberikan contoh menohok untuk menanggapi tante julid.
4. Geger Kekaisaran Sunda Nusantara, Lord Rangga: Pernah Gabung Sunda Empire
Keberadaan kekaisaran Sunda Nusantara belum lama ini terbongkar setelah kendaraan Pajero Sport dengan plat nomor SN 45 RSD milik Rusdi Karepesina terjaring razia di Gerbang Tol Cawang, Jakarta Timur.
Berkenaan dengan hal itu, pertanyaan publik kemudian muncul. Tidak sedikit yang menghubungkan kekaisaran Sunda Nusantara dengan Sunda Empire.
5. Viral Aksi Pemobil Beri Barang Berharga ke Anak Jalanan, Tak Sekadar Uang
Sebuah video yang merekam aksi mulia seorang pria pengendara mobil terhadap satu anak jalanan tengah viral di media sosial. Sosoknya langsung menuai banyak pujian.
Bagaimana tidak, pria pengendara mobil tersebut memberikan salah satu benda paling berharga di masa pandemi corona. Sampai-sampai dirinya dinilai ikut peduli dengan nyawa anak jalan yang ditemuinya.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak