BeritaHits.id - Seorang wanita membagikan cerita mengenai pekerjaannya sebagai pemandu lagu karaoke atau disebut juga sebagai ladies companion (LC).
Pemandu lagu atau LC ini biasanya bekerja menemani para tamu yang datang untuk berkaraoke.
Pemilik akun Tiktok @arna_insana membagikan penderitaannya saat bekerja sebagai pemandu lagu karaoke.
Video itu pun beredar di jejaring media sosial dan viral.
Dalam video tersebut, dirinya menceritakan suka dukanya menjadi seorang pemandu lagu karaoke.
Dia tampak mengenakan baju berwarna putih dan celana pendek berwarna hitam.
Wanita tersebut mengungkapkan penderitaan menjadi pemandu lagu karaoke atau LC yaitu harus berpakaian seksi.
"Pakaiannya seksi. Nemenin buaya karaoke," tulisnya, dikutip Beritahits.id.
Kemudian, sebagai LC atau pemandu lagu karaoke, dirinya harus menemani pria hidung belang untuk bernyanyi.
Baca Juga: Bikin Merinding, Dapur Perempuan Ini di Tengah Kuburan
Selain itu, minum minuman beralkohol pun tak bisa dihindari olehnya saat dirinya bekerja sebagai pemandu lagu karaoke.
Dia harus selalu siap untuk mengonsumsi minuman alkohol.
"Siap minum alkohol," tambahnya.
Meski demikian, pekerjaan itu membuat dirinya memiliki banyak uang.
Dalam kolom komentar unggahan itu, dirinya menyebutkan bahwa gaji yang ia peroleh setiap bulan sebesar Rp 10 juta.
Video tersebut ia buat hanya untuk berbagi kepada warganet mengenai penderitaanya selama bekerja.
Berita Terkait
-
Bikin Merinding, Dapur Perempuan Ini di Tengah Kuburan
-
Gerai Minuman Tanya Soal Dana Segar, Spanduknya Bikin Salfok Pengendara
-
Wajahnya Sering Ada di Belakang Truk, Cewek Ini Curhat Sampai Ditanya Guru
-
Akad Nikah Ditunda, Pengantin Patuhi Ajakan Gubernur Nyanyi Indonesia Raya
-
Salut! Jualan Sepi Terguyur Hujan, Pedagang Punguti Sampah Pas Tutup Lapak
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!