BeritaHits.id - Pengalaman seorang wanita makan bubur ayam membuat warganet mendadak tak selera. Pasalnya, bubur ayam tersebut terdapat hewan kecil yang menggeliat.
Pengalaman itu dibagikan oleh akun Tiktok @deyy.f melalui sebuah video yang beredar di jejaring media sosial.
Pemilik akun bernama Deyya itu kaget ketika mengetahui bubur yang ia santap terdapat belatung yang masih hidup.
"Mana udah dimakan setengahnya lagi," tulis akun tersebut, dikutip Beritahits.id.
Baca Juga: 6 Tahun Pacaran Minta Restu Orang Tua, Kisah Wanita Ini Berakhir Nyesek
Dalam video tersebut, Deyya tengah membeli sebuah bubur ayam.
Awalnya penampakan bubur ayam tersebut terlihat bersih dan tidak terdapat belatung.
Deyya pun mengaku tak sadar saat menyantap bubur ayam tersebut.
Setelah dirinya menyantap bubur ayam hingga hampir setengah mangkok, dirinya langsung sadar bahwa terdapat belatung di bubur tersebut.
Berdasarkan video tersebut terdapat dua belatung yang masih hidup di dalam bubur itu.
Baca Juga: Viral Pasien RSUD Kota Bekasi Protes: 'Dokter Ini Ngatain Gue Goblok'
Belatung tersebut terlihat berwarna putih dan berjalan di dalam bubur tersebut.
Hal ini membuat Deyya merasa jijik, apalagi dirinya sudah menyantap bubur tersebut.
Warganet yang melihat video itu pun auto kaget dan jijik. Kolom komentar unggahan itu ramai dengan reaksi dari warganet.
Video itu dapat dilihat di sini.
"Kayak gitu harus digrebek ini sama polisi," balas warganet.
"Kalau kata emak gue nggak apa-apa vitamin," timpal warganet.
"Keliatan jelas banget belatungnya jalan cepet di bubur," ujar warganet.
"Udah paling bener masak sendiri," komentar warganet.
Berita Terkait
-
Mitra Makan Bergizi Gratis di Palembang Ungkap Fakta Berbeda Soal Pembayaran
-
Taj Yasin Minta Jaga Kualitas Makanan Program MBG: Bukan Sekadar Bagi-bagi Makan!
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Apakah Hari Kartini Menjadi Tameng Emansipasi oleh Kaum Wanita?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak