BeritaHits.id - Sebuah video yang merekam momen seorang pria pendaki gunung salat di tengah hutan belantara viral.
Ingat Tuhan meski menempuh perjalanan panjang nan melelahkan, pria tersebut membuat para gadis jatuh cinta tanpa aba-aba.
Momen pendaki yang tertangkap kamera salat di hutan belantara tersebut dibagikan oleh pemilik akun TikTok @ewodnesia, Jumat (21/5/2021).
Adapun momen pria salat diantara pepohonan rindang tersebut dikabarkan terpotret di area pendakian Gunung Ciremai, Jawa Barat.
Baca Juga: Derita Rias Pengantin Tak Sesuai Ekspektasi, 'MUA Mantan Pacar Suami'
"Pengen deh rasanya diimamin dia," ungkapnya seperti dikutip beritahits.id.
Dalam video, tampak seorang pria menggelar alas yang dia gunakan sebagai sajadah untuk menunaikan ibadah salat.
Pria berkaus hitam tersebut tampak sudah menyelesaikan salat dan langsung memanjatkan doa kepada Tuhan.
Merekam dari kejauhan, pengunggah berharap di lain kesempatan dirinya bisa bertemu lagi dengan pria yang ditemuinya di Gunung Ciremai itu.
"Buat si aa pendaki yang kemarin ketemu di trek Gunung Ciremai. MasyaAllah banget. Semoga bisa ketemu lagi di lain waktu" harapnya.
Baca Juga: Amien Rais Ingatkan Jokowi: Jangan Sampai Berakhir Kurang Elegan
Sosok pria tersebut langsung menuai komentar dari para warganet. Beberapa dari mereka memuji dan menggilai sosok pria yang tak lupa salat meski sedang melakukan pendakian tersebut.
"Idaman wanita kalau lihat cowok kewajiban tetap dijalankan," komentar Widia.
"Langsung jatuh cinta gak pakai aba-aba. Ngelihat cowok di mana aja ingat kewajibannya," balas Damayanti.
"Masya Allah tabarakallah. Adem banget lihat cowok di pendakian kayak gitu," timpal Sitinurh.
"Ya Allah sisakan 1 orang buat aku yang salat 5 waktunya gak tinggal," balas Melda Muslimah.
"Ya Allah idaman banget," sahut Nurazizah.
Viral di media sosial, klik DI SINI untuk menyaksikan video pria pendaki gunung salat di tengah hutan belantara tersebut.
Berita Terkait
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
-
Donne Maula Raih Piala Citra, Yura Yunita Beri Respon Tak Terduga:Sayang, Kamu Lupa...
-
Jejak Karier dan Spiritual Mega Aulia: Nangis-nangis Minta Tukang Bubur Naik Haji Tak Diputar Ulang
-
5 Potret Septi Pengamen Viral yang Gendong Anak Malam-malam, Kini Masuk TV
-
Sentil Denny Sumargo, Netizen Tebak Makna Pesan Mendalam Farhat Abbas Ini: Capek Dengerinnya..
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak