BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan aksi bar-bar seorang wanita yang marah pada tetangganya viral di media sosial baru-baru ini.
Dalam video yang diunggah oleh akun Tiktok @riskasemprol, Jumat (21/5/2021) tampak seorang wanita sedang berjalan sambil marah-marah.
Ia memegang sebuah sapu dan pengki yang di dalamnya terdapat sampah bekas ledakan petasan. Tak lama kemudian. emak-emak berdaster tersebut lantas menghampiri seorang pria yang sedang menggendong bayi di teras rumah.
Ibu itu marah lantaran pria tersebut menyalakan petasan di halam rumahnya tanpa membersihkan sisa sampah. Akhirnya, ibu tersebut membalas perbuatan tetangganya dengan menebar sampah bekas ledakkan petasan di teras rumah tetangganya.
Baca Juga: Kepengin Nasi Goreng, Gadis Ini Dibuat Tersentuh dengan Sikap Sang Ayah
Melihat aksi ibu tersebut, para tetangganya hanya bisa terdiam. Wanita yang merekam kejadian ini pun tak berani berkomentar apapun.
Di videonya yang lain, wanita itu memperlihatkan teras rumah yang penuh dengan sampah bekas ledakkan petasan.
"Part 2 tetangga ngamuk gara-gara petasan," tulis wanita tersebut dalam videonya.
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka membela ibu-ibu tersebut.
Warganet menilai apa yang dilakukan ibu-ibu itu sudah tepat sebagai pelajaran untuk tetangga yang tak bisa buang sampah pada tempatnya.
Baca Juga: Kaesang Pangarep Tanya Rasanya Jadi Sate, Publik: Enak Ada Asap Ghostingan
"Aku padamu bu, ibunya udah sopan banget kok, pakai kalimat 'maaf ya ini pelajaran buat kamu'," tulis warganet dengan akun namakudhitta.
"Kadang kita tuh nggak mau punya masalah sama tetangga. Tapi kenapa sih tetangga pada cari masalah sama kita. Kalau ditegur sok playing victim biasanya," tulis warganet lain dengan akun fitriinanda.
"Ibunya swag banget pas putar balik," tulis warganet dengan akun lallaall15.
"Setuju sih daripada nyindir-nyindir mulu mending langsung action," tulis warganet lain dengan akun thiaasigiri_.
Video selengkapnya dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Sadbor Joget Hibur Napi di Penjara, Kampungnya yang Sepi Jadi Omongan
-
Janji Bikin Pulau Sampah di Kepulauan Seribu, Pramono: Sampah di Jakarta Tak Bisa Lagi Ditaruh di Bantar Gebang
-
RK Mau Ubah Sampah di TPST Bantargebang Jadi Bongkahan, Bisa Jadi Pengganti Batako
-
Cek Fakta: Benarkah Medan Kota Paling Kotor di Indonesia?
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak