BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan dua orang anak bermain bersama meski terbatas kaca mobil viral di media sosial.
Video ini tersebar luas di media sosial Instagram salah satunya diunggah oleh akun Instagram @Sahabatsurga.
Dalam video singkat itu, terlihat seorang anak jalanan berdiri di dekat sebuah mobil berwarna putih. Kemudian, kaca mobil tersebut terbuka dan munculah seorang anak kecil pula.
Anak di dalam mobil tersebut kemudian mengeluarkan tangannya dan memberikan sebuah mainan mobil-mobilan kecil untuk anak jalanan itu. Sontak saja anak jalanan tersebut memainkannya di jalan raya.
Baca Juga: Viral Wanita Bongkar Tempat Persembunyian Uang Suami di Mobil, Tak Disangka-sangka!
Ia menggerak-gerakan mobil itu ke depan dan ke belakang di jalanan yang beraspal. Tak berhenti di situ, anak dari dalam mobil kemudian memberikan mainannya yang lebih besar berbentuk bulldozer berwarna kuning.
Lalu, anak jalanan itu melakukan hal yang sama dengan meletakannya di jalanan beraspal.
Mereka kemudian bermain bersama meski terbatas kaca mobil.
Tak diduga, saat anak jalanan tersebut mengembalikan mainan yang diberikan, anak di dalam mobil itu justru menolaknya. Ia memberikan isyarat seakan memberitahu sang anak jalanan untuk menyimpannya.
Karena aksinya, sang anak jalanan kemudian pergi mengambil sebuah makanan ringan untuk membalas kebaikannya. Makanan itu ia berikan untuk sang anak di dalam mobil.
Baca Juga: Viral Video Pengendara Mobil Halangi Ambulans Sambil Acungkan Jempol ke Bawah
"Sederhana, namun penuh makna," tulis keterangan video tersebut.
Beberapa saat kemudian, mobil itu pun berjalan dan mereka saling melambaikan tangan.
Aksi mereka kemudian mengundang simpati dari para warganet. Banyak dari mereka yang memuji didikan dari kedua orang tua bocah tersebut.
"Ajaran orang tuanya "Luar biasa"," ujar warganet.
"Semoga mereka bertemu lagi 20th kemudian," tambah yang lain.
"Dua-dua nya punya hati yg baikkk . bahagia selalu adik adik," sambung lainnya.
"Masyaallah, didikan ortu si anak yg dalem mobil bener2 baik bgt," tutur warganet.
"Hebat sekali orangtuanya alahumma shalii ala muhammad," pungkas warganet.
Berita Terkait
-
Viral Pelayanan Ramah CS BRI untuk Nasabah Disabilitas, Tuai Pujian Publik
-
VinFast Memulai Pengiriman Mobil Listrik VF 5 di GJAW 2024
-
Chery J6 Mobil Listrik yang Bisa Diajak Off-Road Berdesain Gahar
-
Kelas Premium Setara Alphard: Ini Daftar Harga dan Spesifikasi 3 Mobil Ford yang Baru Diluncurkan di Indonesia
-
AION V Mobil Listrik Terinspirasi Dari Dinosaurus Hadir di GJAW 2024
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak