"Anda hanya perlu menghafalkan hymne untuk memanggil setan," celutuk warganet.
"Ini sangat tidak masuk akal! Dalam miliaran tahun Bumi telah ada, ini tidak pernah terjadi. Karena ini tidak seharusnya terjadi, ini tidak normal! Apa yang kita lakukan pada alam?," kritik warganet.
Menyadur dari The Guardian, api di permukaan laut Meksiko itu kini sudah padam. Hal ini diungkapkan oleh perusahaan minyak negara Meksiko, Pemex.
Pemex menyalahkan kebocoran gas dari pipa bawah laut yang memicu kobaran api tersebut. Api berwarna oranye terang itu kemudian melompat keluar dari air hingga menyerupai lava cair.
Baca Juga: Viral Reaksi Pengantin Pria Saat Mantan Kekasih yang Ditinggal Nikah Datang Bernyanyi
Api itu bahkan ramai dijuluki sebagai "mata api" di media sosial karena bentuk api yang melingkar. Kobaran api itu sendiri memang tidak jauh dari platform minyak Pemex.
Proses pemadaman api di lautan itu sendiri membutuhkan waktu lebih dari 5 jam. Itu dimulai dari pipa bawah laut yang terhubung ke platform di pengembangan minyak unggulan Pemex, Ku Maloob Zaap.
Lebih lanjut Pemex memastikan tidak ada korban cedera dalam insiden ini. Proses produksi minyak juga tidak terganggu setelah peristiwa kebocoran gas tersebut.
Pemex sendiri memiliki catatan panjang kecelakaan industri besar di fasilitasnya. Kini mereka akan menutup katup pipa berdiameter 12 inci, sementara perusahaan melakukan penyelidikan lebih lanjut.
Angel Carrizales, kepala regulator keamanan minyak Meksiko ASEA, menulis di Twitter bahwa insiden itu "tidak menghasilkan tumpahan apa pun." Dia tidak menjelaskan apa yang terbakar di permukaan air.
Baca Juga: Viral Ganjar Pranowo Marahi Mahasiwa Positif Covid-19 yang Tolak Pakai Masker Setahun
Ku Maloob Zaap adalah produsen minyak mentah terbesar Pemex, menyumbang lebih dari 40 persen dari hampir 1,7 juta barel produksi hariannya.
Berita Terkait
-
Another Simple Favor, Proyek Reuni Anna Kendrick-Black Lively Rilis 1 Mei
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Vadesta Meminta Doa Restu Untuk Cinta Masa Depan dalam Single Terbaru Anagata
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak