BeritaHits.id - Ustadz Abdul Somad menyangka sudah mau meninggal. "Saya waktu itu sudah sangka mau mati," kata pendakwah yang kerap disapa UAS ini.
Pengakuan Ustadz Abdul Somad menyangka akan meninggal ini disampaikan dirinya melalui video di kanal YouTube Ustadz Lovers dengan judul "DI SAAT UAS MENYANGKA DIRINYA AKAN M4TI".
Video Ustadz Abdul Somad menyangka akan meninggal ini telah ditonton lebih dari 46 ribu kali serta sudah mendapat lebih dari 1.000 likes.
Ustadz Abdul Somad mengira akan meninggal dunia
Baca Juga: Puput Nastiti Devi, Istri Ahok Positif COVID-19 saat Hamil Maret Lalu
Dalam video viral tersebut, Ustadz Abdul Somad saat itu sudah menyangka akan meninggal dunia setelah merasakan gejala mirip virus corona.
"Saya waktu itu sudah sangka mau mati," aku UAS dalam video tersebut seperti dikutip oleh Suara.com, Selasa (13/7/2021).
UAS menceritakan dirinya mulai tidak sehat setelah pulang dari suatu daerah. Ia merasakan sensasi tulang dan kepala ditusuk-tusuk mirip gejala orang terinfeksi Covid-19 pada hari pertama sampai ketiga sejak pulang dari daerah tersebut.
"Hari pertama saya rasakan macem tulang-tulang putus. Masuk hari kedua-ketiga saya letakan peci di kepala nih macam ditusuk jarum," cerita UAS.
UAS sendiri meyakini ini adalah gejala Covid-19 meski ia tidak memeriksakan diri ke dokter. Gejala semakin bertambah saat memasuki hari keempat, dimana indera penciumannya hilang.
Baca Juga: Curhat Sedih Evi Masamba, yang Kehilangan Pekerjaan karena PPKM
"Abis itu hari keempat kelima saya cium parfum enggak ada baunya, saya beli durian, saya colek enggak ada baunya lagi," kata UAS.
Berita Terkait
-
Ustadz Abdul Somad Ikut Pamerkan Ijazah, Publik Sentil Jokowi: Padahal Segampang Ini
-
Viral Velocity di Makam, Begini Adab Ziarah Menurut UAS
-
Ustaz Abdul Somad Ikut Komentari Hilangnya Daging Rendang Willie Salim
-
Apa Hukumnya Jika Terlambat Salat Idul Fitri? Ustaz Abdul Somad Bilang Begini
-
Apa yang Harus Dilakukan kalau Lupa Bayar Zakat Fitrah? Ini Solusi dari Ustaz Abdul Somad
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak