"Jadi jangan percaya sama orang, kan bisa saja dalam hati kecil Bapak-Ibu nggak bisa pilih saya ya kan? Dibohongi pakai Surat Al-Maidah 51, macam-macam itu. Itu hak Bapak-Ibu ya. Jadi kalau Bapak-Ibu perasaan enggak bisa kepilih nih, karena saya takut masuk neraka karena dibodohin gitu ya, nggak apa-apa."
Sementara itu, Annisa Pohan sudah meralat cuitan salah nomor ayat Al Quran. Ia kemudian meminta maaf atas kesalahan tersebut.
"Dan fitnah lebih Kejam daripada pembunuhan (QS Al-Baqarah [2]: 191). Mohon maaf tweet sebelumnya dihapus karena ada salah ketik (tertulis 291, seharusnya 191)," tulis Annisa Pohan sebagai keterangan di Twitter.
"Terima kasih kepada teman-teman yang telah mengingatkan saya dengan baik. Mohon maaf jika ada yang tidak berkenan," pungkasnya.
Baca Juga: Heboh Annisa Pohan Salah Kutip Ayat Alquran
Warganet lantas mengomentari cuitan Annisa Pohan yang sudah diralat itu. Berikut beragam komentar warganet:
"Nggak apa kak, namanya manusia ya tempatnya salah dan khilaf, dan manusia yang paling baik itu yang mau mengakui kesalahannya. Berbeda sama buzzerRp mereka itu hantu. Salah juga nggak bakal minta maaf, sama seperti bosnya," komen warganet.
"Memosting sesuatu itu kudu berhati-hati mbak, Anda sebagai publik figur!" tegur warganet.
"Typo adalah hal yang manusiawi, yang tidak manusiawi adalah menyebarkan hoax dan fitnah yang sering ditujukan kepada Partai Demokrat," timpal yang lain.
"Giliran gini semua memuja manusia gak luput dari kesalahan. Waktu Ahok, semua menghujat meskipun sudah minta maaf. Hadewwwww standard ganda," sindir warganet.
Baca Juga: Warganet Berisik Serang Habis-habisan Annisa Pohan, Demokrat Membela
Berita Terkait
-
Gaya Dedi Mulyadi Hadiri Undangan Dicap Mirip Imej Jokowi dan Ahok Saat Berstatus Pejabat
-
Tiga Wanita Penghuni Neraka yang Disebutkan dalam Al-Qur'an
-
Adu Gaya Selvi Ananda vs Annisa Pohan, Sama-sama Tenteng Lady Dior di Open House Lebaran Prabowo
-
Pendidikan Sohwa Halilintar: 'Pecah Rekor' Khatam Al-Quran di Bulan Ramadan
-
Beribadah Sambil Beramal, Belasan Ribu Netizen Khatam Al-Quran Bareng
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak