BeritaHits.id - Curhat cowok yang ditentang orang tuanya saat mengungkap cita-cita, menjadi viral. Namun, ia mengakui penolakan dari sang ibu pada akhirnya berubah menjadi sayang kala dirinya sukses.
Pengakuan cowok ini dibagikan di akun TikTok @pedulilingkungan. Hingga berita ini dipublikasikan, video kisahnya telah disaksikan sedikitnya 15 juta kali dan mendapat 680 ribu tanda suka.
"Awalnya sih auto digampar sama orang tua, sekarang disayang," tulis cowok itu sebagai keterangan TikTok seperti dikutip BeritaHits.id, Selasa (10/8/2021).
Cowok ini bercerita awalnya ditanya sang ibu mengenai masa depan. Ia pun mengatakan kepada ibunya berniat merintis usaha ternak lalat.
Baca Juga: Viral Polisi Nangis Peluk Jasad Ayahnya, Sempat Diantar Ayah ke Pelatihan Sepekan Lalu
Mendengar itu, sang ibu langsung pergi dan mengambil sapu. Ia mengatakan dirinya digampar karena jawabannya tersebut.
"Emak: kamu mau kerja apa? Aku: ternak lalat ma. Emak: (pergi ambil sapu)."
Sang ibu rupanya menilai jawaban sang anak main-main. Ia juga menilai usaha ternak lalat tidak bukanlah pekerjaan dan pasti menghasilkan uang.
Namun, cowok itu tetap yakin dan benar-benar merintis usaha ternak lalat. Ia terus berusaha sampai bisnis ternak lalat itu menjadi sukses dan berkembang.
Akhirnya, cowok ini berhasil membuktikan jika ibunya salah. Ia berhasil menunjukkan ke orang tua jika bisnis ternak lalat bisa membuatnya sukses.
Baca Juga: 10 Potret Mani Lisa Jane Ibu-Ibu Viral Dikira Anak Kuliahan
Sang cowok pun mengungkap kini ibunya semakin menyayangi dirinya. Ia memamerkan aktivitasnya saat menjalankan bisnis ternak lalat.
Berita Terkait
-
Work-Family Enrichment, Menemukan Keseimbangan bagi Perempuan Pekerja
-
Dedi Mulyadi Terenyuh Kisah Raka, Bocah SMP yang Setia Merawat Ayahnya Hingga Akhir Hayat
-
Kisah Pilu Alya Nugroho: Alami Patah Tulang di Tiga Titik Usai Bermain Wahana Air di Jogja
-
Lowongan Kerja BRI Terbaru, Lokasi Palembang Hingga Pekanbaru
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak