BeritaHits.id - Beredar unggahan tentang penyelundupan ular yang dikemas dalam piala. Unggahan tersebut viral.
Unggahan itu dibagikan oleh akun Twitter @fariscim, Selasa (10/8/2021).
Dalam unggahan tersebut, akun itu berhasil membongkar salah satu kiriman dari pelanggannya.
Diketahui, sang pemilik akun memiliki usaha jasa pengiriman ke luar negeri. Ia mengungkapkan salah seorang pelanggannya mengaku ingin mengirimkan sampel piala ke Inggris.
Sampel piala tersebut dibungkus dalam kardus yang cukup besar. Namun saat dibongkar untuk dicek terlebih dahulu, ia mendapati ular di dalam piala tersebut.
Kronologi
Dituliskan dalam unggahan tersebut, pemilik akun itu menceritakan ada seseorang yang ingin mengirim piala ke Inggris.
"Jadi saya kan punya usaha jasa kirim barang ke luar negeri, nah ceritanya orangnya ngirim piala ke Inggris," jelasnya, dikutip Beritahits.id.
Kemudian, dirinya mencoba memeriksa bagian dalam piala tersebut.
Baca Juga: Olimpiade Tokyo Usai, Anthony Ginting Tatap Tur Eropa
Saat dicek, ternyata ia mendapati ular yang ada di dalam piala tersebut.
"Nggak tahunya, di dalem piala ada ularnya. Jadi aslinya mah dia mau nyelundupin ular ke luar negeri, kamuflasenya pakai piala," ungkapnya.
Tak hanya itu, ular yang diselundupkan merupakan jenis ular yang berbisa.
Setelah dicek, ada dua ular yang diselundupkan dalam piala, salah satunya anakan ular kobra.
"Dapat kiriman ular (lagi), bilangnya mau ngirim sampel piala ke Inggris, dan ternyata diselundupin ular di dalem piala. Yang di piala 1 udah mati, yang di piala kedua masih hidup dan ternyata ular berbisa," lanjutnya.
Sebelumnya, pemilik akun tersebut mengaku pernah mengalami hal serupa.
Berita Terkait
-
Viral Video Review Saldo di Medsos, Psikolog: Mengejar Ketenaran
-
Mengenal Apa Itu Saltena dan Cara Membuat Kue Viral Camilan Dua Lipa
-
Olimpiade Tokyo Usai, Anthony Ginting Tatap Tur Eropa
-
Pengantin Datangi IGD usai Ijab Kabul, Panggung Pelaminan Jadi Sorotan
-
Viral Mobil Dinas Plat Merah Berubah Sekejap Jadi Plat Hitam, Netizen: Sulapnya Keren
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!