BeritaHits.id - Seorang istri mengabadikan momen suaminya yang menangis karena ditinggal anak perempuannya masuk pesantren.
Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @mak_inpoh, Rabu (18/8/2021).
Dalam video tersebut, sang suami kepergok nangis usai mengantarkan anaknya masuk pesantren.
Sang istri terkejut ketika melihat suaminya menangis tak bisa bertemu anak perempuannya.
Baca Juga: Badut Hibur Anak-anak Korban Kebakaran di Kemang
Dia awalnya mengira sang suami terlihat lebih kuat saat melepaskan anak ke pesantren.
Nangis Lepas Anak ke Pesantren
Sosok ayah itu terlihat mencoba menutupi wajah sedihnya saat meninggalkan anak di pesantren.
Hal tersebut dibeberkan oleh sang istri. Dalam video tersebut, pria tersebut mencoba menahan kesedihannya saat dipergoki istrinya.
"Anaknya mesantren nangis dia, sebegitu cintanya kamu ke anak perempuanmu," tulis keterangan dalam video itu, dikutip Beritahits.id,
Baca Juga: Pondok Pesantren di Sumut Disatroni Maling, Bantuan dari Kabareskirm Dibawa Kabur
Pria tersebut terlihat mengelak saat dirinya kepergok menangisi anaknya yang masuk ke pesantren.
Berita Terkait
-
Pekerjaan Prestisius Ditho Sitompul, Anak Kandung Mendiang Hotma Sitompul
-
Ulasan Novel The One and Only Bob, Kisah Berani Bob sang Anjing Kecil
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Ulasan Novel The One and Only Ivan, Kisah Emosional Gorilla di Dalam Jeruji
-
Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak