BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan aksi para kru perjalanan kereta api menghadapi salah seorang penumpang yang menerima berita duka dalam perjalanan viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah oleh sebuah akun Tiktok, Selasa (31/8/2021) tampak seorang ibu menangis sesenggukan di kursi penumpang dekat jendela.
Dari keterangan yang di sampaikan oleh pengunggah video, ibu tersebut menangis lantaran menerima kabar duka bahwa ankanya telah meninggal dunia.
"Pagi ini ada penumpang saya, sesenggukan menangis dari masuk kereta sampai di tempat duduknya," tulis salah satu kru kereta api dalam videonya, dikutip BeritaHits.id, Kamis (2/9/2021).
Baca Juga: Jualan Tak Laku-laku, Kakek Ini Gemetar saat Jualan Rotinya Diborong
"Beliau juga sibuk dengan HP, nampaknya sedang menelepon seseorang. Ternyata beliau baru dapat kabar kalau putra tercintanya meninggal dunia," lanjutnya.
Mengetahui penumpang tersebut menerima kabar bahwa sang anak meninggal dunia, beberapa kru lantas mendatanginya dan mengucapkan belasungkawa.
"Langsung aku dan kru menghampiri beliau untuk sekadar mengucapkan belasungkawa dan menawarkan untuk ke ruangan cabin crew," lanjutnya lagi.
Untuk menenagkan ibu tersebut, para kru juga memberikan minuman hangat padanya.
"Kami juga berikan segelas cokelat hangat, semoga sedikit menenangkan," tulisnya.
Baca Juga: PPKM Masih Diperpanjang, Pengantin Ini Gelar Nikahan di Tempat Tak Terduga
Tak hanya itu, demi memberi kenyamanan pada ibu tersebut para kru juga memindah tempat duduk penumpang yang seharusnya duduk di samping ibu itu.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Kereta Api Jayakarta Dilempari Batu, KAI Daop 6 Yogyakarta Geram dan Ancam Pidana Berat
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak