"Aku mulai dari bersih-bersih, jahit tirai dapur dari kain seprai yang tidak terpakai," jelasnya.
Beruntung, niatnya merenovasi dapur di dukung sang suami. Suaminya itu kemudian membantu membersihkan dapur di saat memiliki waktu luang.
"Alhamdulilah suami juga sangat mendukung, katanya biar hobby masak-masakku tersalurkan dengan baik. Ini kita kerjakan 2 hari soalnya dicicil karena ada anak kecil," cerita wanita ini.
Selain seprai, wanita ini mengungkap modal lainnya adalah wallpaper. Ia membeli wallpaper hijau bermotif mozaik untuk dapurnya.
Baca Juga: Bocorkan Modal Awal Usaha Angkringan, Ternyata Segini Totalnya
Wallpaper itu kemudian ditempel di tembok yang terbuat dari keramik. Hal ini demi menimbulkan kesan bersih dan menutup tembok yang sudah kotor.
"Karena suami kurang mahir masang wallpaper, akhirnya aku lanjut kerja sendiri besok . Lanjut setelah mandi, wallpaper dipasang semua sampai selesai," tulisnya.
Wanita ini mengakui make over dapurnya merupakan tantangan. Pasalnya, ia harus melakukannya di tengah kesibukan mengurus anak.
Terakhir, ia mengungkap modal yang dikeluarkannya untuk membeli wallpaper hanyalah Rp 60 ribu. Wanita ini begitu puas dengan penampakan dapurnya yang sekarang sudah enak dilihat.
"Syukur banget dengan budget Rp 60 ribu sudah seperti ini, sudah lumayan enak dipandang," pamernya.
Baca Juga: Viral! 'Kuntilanak' di Pekalongan Jualan Papeda Keliling, Warganet Auto Ketar-ketir
Dapur wanita itu memang tampak berbeda. Temboknya sudah bermotif mozaik. Tirai Manchester United juga terlihat menutup bawah meja dapurnya.
Berita Terkait
-
Asnawi Mangkualam Perkuat ASEAN All Stars, Erick Thohir Singgung Kluivert
-
Deretan Klub Ternama Eropa yang Pernah Tur ke Indonesia, AS Roma Jadi Tim Terakhir
-
Liga Europa dan Harapan Terakhir Manchester United Hindari Bencana Finansial
-
3 Pemain Termahal yang Dipanggil Perkuat ASEAN All Star untuk Lawan Manchester United
-
Asnawi Bersanding Aguero, Daftar 17 Pemain ASEAN All Stars vs Manchester United
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak