Scroll untuk membaca artikel
Reza Gunadha | Aulia Hafisa
Rabu, 22 September 2021 | 21:18 WIB
Wanita Selalu Tabur Bunga di Laut Setiap Malam Jumat (TikTok)

BeritaHits.id - Momen wanita menabur bunga di laut setiap malam jumat menjadi perhatian warganet. Adegan itu dibagikan oleh akun TikTok temannya, Queen.rezaa.

Selanjutnya, potret foto siswa satu kelas yang memiliki konsep unik ramai menjadi perbincangan warganet.

Selain dua berita di atas, berikut 6 (enam) berita viral dan terpopuler yang dirangkum oleh Beritahits.id, Rabu (22/9/2021).

1. Wanita Selalu Tabur Bunga di Laut Setiap Malam Jumat, Alasannya Bikin Meneteskan Air Mata

Baca Juga: Terpopuler: Serangga di Bubuk Cabai Bikin Merinding, Hingga Hasil Makeup Bikin Kagum

Momen wanita menabur bunga di laut setiap malam jumat menjadi perhatian warganet. Adegan itu dibagikan oleh akun TikTok temannya, Queen.rezaa.

Dalam video singkat yang dibagikan, terlihat sang pemilik akun merekam temannya yang sedang mengaji di pinggir laut.

Wanita Selalu Tabur Bunga di Laut Setiap Malam Jumat (TikTok)

BACA SELENGKAPNYA

2. Jarang Foto Bareng Satu Kelas, Konsep Foto Para Siswa ini Menggemparkan Satu Sekolah

Potret foto siswa satu kelas yang memiliki konsep unik ramai menjadi perbincangan warganet. Bukan tanpa alasan, konsep dari jepretan foto itu berbeda dari biasanya.

Baca Juga: Insiden Viral Penghadangan oleh Satpam Kompleks di Kembangan Bukan Pertama Kali

Hasil foto tersebut diunggah oleh pemilik akun TikTok Sidapaaaa.

Load More