BeritaHits.id - Situs BSSN diretas, situs milik Badan Siber dan Sandi Negara ini disebut diretas memakai metode deface. Peretasan dengan metode tersebut membuat tampilan halaman depan situs berubah.
Peretasan situs BSSN ini terjadi pada sub domain www.pusmanas.bssn.go.id. Berita situs BSSN dihack ini masuk menjadi trending topic di Twitter Senin (25/10/2021).
Pengguna Twitter menyayangkan situs sekelas BSSN diretas, mengingat BSSN seharusnya menjadi lembaga yang dapat menjaga keamanan dan ketahanan siber di Indonesia.
"Mending hackernya direkrut aja jadi pegawai BSSN, aku yakin itu hackernya pinter banget dan bisa benahi kekurangan sistemnya," tulis @Puut***.
Baca Juga: Situs BSSN Diretas, Hacker Diduga Berasal Dari Brazil
"Gua kok mikirnya si hacker cuma ngetes seaman apa situs BSSN, wkwk," tulis @Alpr***.
"Sekelas BSSN aja diretas, apa kabar printilan-printilan ini," tulis @dial***.
"BSSN aja kena hack, tiati dah udah," tulis @dear***.
"Pingin tertawa, tapi takut kena karma dari negara," tulis @Sta***.
"Seharusnya Paling Aman Malah Kebobolan"
Baca Juga: Pukulan Telak! Seharusnya Jamin Keamanan Siber, Situs BSSN Justru Dibobol Hacker
Anggota Komisi I DPR Fraksi PKS, Sukamta menyayangkan adanya peretasan terhadap situs milik Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN). Ia berujar peretasan yang terjadi pada sub domain www.pusmanas.bssn.go.id itu menjadi pukulan telak. Mengingat, BSSN seharusnya menjadi lembaga yang dapat menjaga keamanan dan ketahanan siber di Indonesia.
Berita Terkait
-
Sepak Terjang Nugroho Sulistyo Budi, Kepala Badan Siber dan Sandi Negara yang Baru
-
Sudah Teken Pakta Integritas dan Hadir di Istana, Pratama Dahlian Batal Dilantik Jadi Wakil Kepala BSSN, Ada Apa?
-
Selain Mendiktisaintek, Prabowo Lantik Kepala BSSN, Kepala BPS dan Kepala BPKP
-
Terbukti Aman! Nasabah BRI Tak Perlu Khawatir Isu Ransomware
-
Hadapi Ancaman Siber, BSSN Ngaku telah Siapkan Ribuan Anggota Berkompeten
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak