BeritaHits.id - Emak-emak kreatif membuat alat video call yang dapat digunakan meski sedang mengerjakan pekerjaan rumah. Aksinya viral dan menjadi perbincangan warganet, salah satunya diunggah oleh akun Instagram @Viralyes belum lama ini.
"Kalo Gak Mau Kena Marah Suami, Monggo Para Bunda Yg Aktif Di Sosmed, Cara Ini Mungkin Bisa Dicoba, Anda Aktif Bikin Konten, Tapi Pekerjaan Rumah Tetep Lancar," tulis pemilik akun sebagai keterangan unggahan, seperti dikutip oleh Beritahits.id, Kamis (28/10/2021).
Dalam video singkat yang diunggah, tampak seorang ibu-ibu sedang mencuci piring. Tak hanya pring, di sana juga terdapat rendaman baju yang siap untuk dicuci.
Sambil mencuci piring, ia juga berinteraksi melalui HP miliknya. Untuk dapat mengerjakan keduanya, ia membuat alat inovasi untuk video call sambil mencuci piring.
Baca Juga: Satu Pelaku Pengeroyokan Berkedok Jual Beli Mobil di Lumintang Denpasar Buron
Ibu itu menggunakan gagang sapu, kain, dan juga plastik transparan. Gagang sapu yang panjang itu diletakan di atas kepalanya dengan posisi kepala ibu tersebut sebagai poros penyeimbang.
Bagian gagang pegangan sapu diletakan di bagian depan. Kemudian, bagian depan itu diikat dengan plastik transparan yang isinya HP.
Untuk memastikan agar sapu tersebut tidak terjatuh dari kepala, ibu itu mengikatnya dengan kain ke bagian daguya
Setelah itu, ia dapat tetap berbincang sambil mencuci piring. Aksi kreatif ibu-ibu ini menjadi perbincangan warganet. Mereka memberikan beragam komentar.
"Nggak gitu juga kali Bu," kata warganet.
Baca Juga: Berusia 8 Tahun, Bocah Keturunan Madura ini Jadi Miliarder di Arab Saudi
"Wedewww kerja sambil eksis mantap bun," ujar warganet.
"Hadeeuh nggak bisa atur waktu," tulis warganet.
"Ini untuk emak-emak yang lagi vc sama gebetan baru nih," tutur warganet.
"Modus itu mah," timpal lainnya.
Video yang mungkin anda lewatkan:
Berita Terkait
-
Abdur Arsyad Senggol Menteri HAM Natalius Pigai Buntut Kasus Penembakan Siswa di Semarang
-
Ini Cewek yang Bilang Satpam Jelek dan Hina Pemotor, Endingnya Diarak Mahasiswa
-
Ancam Driver Ojol Gegara Tak Mau Antar Makanan ke Lantai 3, Curhatan Cewek Ini Viral
-
Tutorial Download Video TikTok Semua Durasi: Bisa Lewat HP!
-
Video Detik-Detik Mencekam Toyota Fortuner 'Menari' di Tol Solo, Ini Dia Penyebabnya
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak