BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan curahan hati seorang mahasiswa yang pusing memikirkan judul skripsinya viral di media sosial.
Dalam videi yang diunggah oleh akun Tiktok @ackerly_x, Rabu (27/10/2021) mahasiswa tersebut bercerita bahwa ia merasa salah mengambil jurusan kuliah.
Ia juga pusing memikirkan judul skripsi apa yang akan ia pakai. Warganet yang mengetahui jurusan yang diambil oleh mahasiswa tersebut lantas menuliskan beragam komentar kocak terkait prospek kerja yang bisa diambil.
Pusing tentukan judul skripsi
Baca Juga: Gemas! Cowok Ganteng Diserbu Bocil usai Salat di Masjid, Ada Misi Manis di Baliknya
Mahasiswa tersebut bercerita bahwa ia merasa salah jurusan. Jurusannya saat ini bisa dibilang jurusan yang cukup langka.
Di saat kebanyakan orang mengambil jurusan Bahasa Inggris atau Bahasa Jerman, mahasiswa tersebut malah mengambil jurusan Bahasa Ibrani.
"Siang malam nggak bisa tidur mikirin skripsi judulnya mau apa," tulis mahasiswa tersebut di kolom keterangan videonya, dikutip BeritaHits.id, Kamis (28/10/2021).
"Kayaknya gue salah jurusan deh, di saat orang-orang ambil jurusan Bahasa Inggris, Jerman, gue malah ambil Bahasa Ibrani," lanjutnya.
Dalam video itu juga diperlihatkan layar laptop yang memuat artikel dengan akasara yang cukup asing di kalangan warganet.
Baca Juga: Viral Aliran Sesat Gabungkan Islam Dan Kristen di Sukabumi Gegerkan Warganet
Tanggapan warganet
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka memberikan tanggapan kocak dan menyebutkan prospek kerja mahasiswa tersebut ketika nanti lulus kuliah.
"Prospek kerja jadi translator (penerjemah) pas akhir zaman," komentar salah seorang warganet.
"Prospek kerjanya gimana, itu kan bahasa kuno," sahut warganet lain.
"Jadi translator akhir zaman," tulis salah satu warganet.
"Tolong banget ini mah seumur-umur gue baru pertama lihat tulisan begitu," ujar warganet lain.
"Bang lu kalau kerja nanti direkrut sama manusia prasejarah," komentar salah satu warganet.
"Bagus juga sih prospeknya, persiapan untuk perang akhir zaman nanti," tulis warganet lain.
Video lain yang mungkin terlewatkan:
Berita Terkait
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
-
Kenalan Sama Kechun, Bintang Drama Pendek yang Jadi Sensasi di TikTok
-
Fuji Blak-blakan soal Pendapatan TikTok: Tak Diambil, Untuk Iseng Dibagikan ke Orang Lain
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak