BeritaHits.id - Viral di media sosial potret satu dari puluhan mobil di tempat parkir yang terguyur air hujan. Cerita tersebut dibagikan oleh Instagram @memomedsos, Senin (1/11/2021).
"Hujan hanya guyur 1 mobil," tulis pengunggah sebagai keterangan video, seperti dikutip oleh Beritahits.id.
Dalam video singkat yang diunggah, tampak puluhan mobil sedang terparkir di sebuah halaman. Di sana, terlihat cuaca yang cukup mendung di langit.
Sang pengunggah kemudian merekam fenomena unik yang cukup langka. Terlihat satu mobil berwarna hitam diguyur oleh air hujan.
Sedangkan, wilayah lain di sekitar mobil tersebut tampak kering. Tak ada setitikpun air yang turun dari langit.
Melihat fenmena itu, seorang pria yang menyaksikanpun kaget.
"Ini hujan di mobil ini doang nih. Lihat nih, yang lain enggak ada yang hujan. MasyaAllah. Tuh lihat tuh. Kok bisa yah," ungkap sang perekam kaget.
Sang perekam bertanya-tanya mengapa fenomena tersebut dapat terjadi.
Tak hanya sang perekam, warganet yang melihat juga heran. Mereka berusaha menebak apa yang terjadi. beberapa dari mereka memberikan komentar tak terduga.
Baca Juga: Ekspektasi Dapat Uang saat Anniversary, Ortu Ini Malah Syok saat Lihat Kado dari Anaknya
"Mungkin mobilnya jarang mandi," ujar warganet.
"Mobilnya dari uang panas jadi disejukin sama air hujan," tambah yang lain.
"Mungkin lagi bikin sinetron indosiar," timpal lainnya.
"Hujannya pilih kasih nih," kata warganet.
"Harga jualnya pasti mahal ini nanti."
"Mobil yang lain belom dicuci, jadi gak kena ujan," komentar warganet.
Berita Terkait
-
Ekspektasi Dapat Uang saat Anniversary, Ortu Ini Malah Syok saat Lihat Kado dari Anaknya
-
Kecelakaan di JJLS, Sopir Mobil Pick Up Tewas Terjepit Kabin
-
Sering Posting Foto di Media Sosial, Wanita Syok Fotonya Dipakai Orang Tak Dikenal
-
Polisi Tangkap 4 Pengeroyok Mahasiswa Polsri, 1 Alumni Kampus
-
Sebut Nabi Muhammad Sebagai Kader PMII Sejati, Pamflet Kajian Kampus di Madura Viral
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!