Bukan cuma detail pekerjaan dan kriteria kandidat, loker ini juga mencantumkan gaji yang akan didapat. Pekerja yang lolos akan digaji mulai dari Rp60 ribu per bulannya.
"Gaji: Dari Rp60.000 per bulan," begitu bunyi keterangan bagian gaji yang tertulis di lowongan kerja tersebut seperti melansir Twitter, Selasa (2/11/2021).
Cuitan loker tersebut lantas menjadi viral di Twitter hingga disukai lebih dari 3,8 ribu akun dan dibagikan ulang oleh ribuan akun lain. Postingan ini juga menuai banyak komentar.
Komentar warganet
Baca Juga: Viral di TikTok, Murid Cowok Pamer Ibu Guru 'Spek Ratu': Gimana Enggak Semangat
Sejumlah warganet tak bisa menutupi rasa kesal mereka ketika melihat loker tersebut. Alasannya tentu saja karena gaji yang diberikan dianggap tidak sesuai untuk posisi yang dibutuhkan.
Di sisi lain, beberapa warganet memilih menanggapi lowongan ini dengan beragam komentar bernada kocak.
"Speechless," celetuk seorang warganet.
"Haaaa 60 ribu/bulan," komentar yang lain.
"Gue pukul boleh gak?" imbuh warganet.
Baca Juga: Unik! Pasangan Ini Menikah Pakai Seragam Pramuka, Begini Penampilannya
"A***r sebulan 60k, luweh akeh bayarane tukang parkir (lebih banyak bayaran tukang parkir)," tutur lainnya.
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Raja Charles Buka Lowongan Kerja Buat di Istana, Gajinya Rp 651 Juta
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak