BeritaHits.id - Seorang pria yang menyebut salam dari Binjai sebelum dan sesudah memukul pohon pisang viral di media sosial. Aksinya tersebut banyak ditiru oleh bocah cilik (bocil).
Salah satunya adalah seorang anak yang baru-baru ini viral di media sosial. Anak tersebut melakukan tren salam dari binjai dengan meninju pohon pisang hingga tangannya mengalami cedera.
Cerita tersebut dibagikan oleh akun Twitter @Jawafess, Minggu (31/10/2021). Kini, video tersebut diretweet sedikitnya tiga ribu kali dan disukai 10 ribu pengguna Twitter.
Dalam video singkat yang diunggah, tampak seorang anak yang mengenakan pakaian berwarna biru berdiri di depan pohon pisang. Di sampingnya, terdapat bocah laki-laki lain yang melihat aksi bocah berkaos biru itu.
Baca Juga: Gara-Gara Makhluk Kecil Ini, Honda PCX Harus Dipaksa Bongkar, Kenapa?
Anak itu kemudian menonjok pohon pisang berkali-kali. Sebelumnya, ia mengucapkan 'salam dari binjai' ke arah kamera. Setelah beberapa detik, perekam video menunjukan momen ketikan tangan anak tersebut sedang diurut.
Diduga, ia mengalami cedera setelah meninju pohon pisang tersebut.
Hingga artikel ini dipublikasikan, belum ada keterangan lebih lanjut mengenai siapa anak tersebut dan dimana lokasi video itu dibuat. Namun, melihat video tersebut, warganet memberikan beragam tanggapan.
"Moral of the story ya guys : walaupun kelihatan aman tapi ternyata memukul juga perlu belajar teknik dan berproses. Yang begini kalau tulangnya kopong, sendinya belum kuat, atau kulitnya masih tipis beresiko cidera. Mulai dari yg mudah dulu, bertahap, gak langsung rubuhin pisang," kata warganet.
"Tren-tren ngono kui ora apik luur, ojo ditiruu. Mesakke bunda gedang susah-susah ngrawat anak gedang malah dirusak," ujar warganet.
Baca Juga: Polres Cilegon Selidiki Oknum Polisi Minta Sekarung Bawang Saat Menilang
Asal usul Salam dari Binjai
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak