BeritaHits.id - Beredar video memperlihatkan momen resepsi pernikahan yang digelar di sebuah gedung.
Umumnya resepsi pernikahan menjadi momen bahagia bagi kedua mempelai yang menyelenggarakan acara.
Akan tetapi berbeda dengan momen resepsi yang digelar oleh pengantin baru ini.
Keduanya justru mendapatkan omelan dari sang ibu karena menyelenggarakan resepsi pernikahan.
Baca Juga: Viral Wanita Perawatan Wajah Rp 39 Juta, Penampilan Naik Ojol Disorot
Momen tersebut diabadikan melalui video yang beredar di Tiktok.
Seorang ibu tiba-tiba menghampiri kedua mempelai yang sedang asyik menikmati acara.
Kedua mempelai tersebut terlihat sedang asyik berjoget di atas pelaminan.
Berdasarkan video tersebut, terlihat tamu undangan juga asyik menikmati acara dengan berjoget.
Tampak lampu disko menyala di gedung resepsi tersebut.
Baca Juga: Nyesek! Istri Susul Kematian Suami, Tinggalkan 4 Anak Masih Kecil
Sementara itu, kedua mempelai di atas pelaminan asyik berjoget mengikuti irama yang dibuat oleh disc jockey (DJ).
Kena Omelan
Tiba-tiba, seorang ibu-ibu datang menghampiri kedua mempelai.
Ibu itu memberikan teguran kepada anaknya karena menggelar resepsi dengan konsep seperti di diskotik.
Tampak mempelai pria yang mengetahui ibunya marah malah melanjutkan jogetannya.
Pria tersebut melanjutkan jogetan yang diiringi irama disko.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Pria Parkirkan Motor di Palang Rel Kereta, Alasannya Bikin Pengendara Lain Ngakak
-
Niat Hati Prank Satu Pondok Pesantren, Pria Ini Malah Berujung Haru Sendiri
-
Viral Wanita Perawatan Wajah Rp 39 Juta, Penampilan Naik Ojol Disorot
-
Nyesek! Istri Susul Kematian Suami, Tinggalkan 4 Anak Masih Kecil
-
Viral Pengantin Kirim Gaun Seragam ke Semua Tamu, Warganet: Amplopnya Bukan 50K
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Besar Performa Handal
-
Eks Pelatih Vinicius Junior Diincar Klub Liga 1: Persija atau Bali United?
-
Harga Emas Antam Naik Turun, Hari Ini Dibanderol Rp 1.894.000/Gram
-
Termasuk Lawan Montenegro, Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia Sepak Bola Mini
-
Hati-hati Timnas Indonesia, Alex Pastoor Masuk Daftar Calon Pelatih Ajax Amsterdam
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak