BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang wanita menjalankan salat dengan gerakan yang tak wajar viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah oleh akun Tiktok @iqbalhakim1312, Selasa (2/11/2021) tampak seorang wanita mengenakan mukena warna merah muda.
Ia diketahui sedang menjalankan salat namun gerakan yang ia lakukan membuat pengunjung masjid heran dan ketakutan.
Direkam oleh pengunjung masjid
Baca Juga: Nyesek! Istri Susul Kematian Suami, Tinggalkan 4 Anak Masih Kecil
Video tersebut direkam oleh pengunjung masjid yang juga baru saja selesai salat. Ia merasa heran dengan sosok ibu-ibu bermukena merah muda yang salat dengan gerakan tak biasa.
"Jadi teman aku tuh lagi salat di masjid dekat Unikom, terus ada ibu-ibu yang salatnya kaya gini," bunyi keterangan dalam video tersebut, dikutip BeritaHits.Id Rabu (3/11/2021).
Dalam video terlihat wanita tersebut mengangguk-anggukkan kepalanya saat sedang salat. Ia juga menggoyang-goyangkan badannya ke kanan dan ke kiri.
"Ada yang tahu ini apa?" tulisnya lagi.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Viral! Cerita Murid Punya Guru Mirip Banget Hotman Paris, 'Lemes Kawan'
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Seabgian besar dari mereka mengaku takut saat melihat gerakan salat ibu-ibu itu.
Berita Terkait
-
Picu Kebingungan Warganet, Siapa yang Berhak Menentukan Mahar dalam Islam?
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
7 Tanaman Obat untuk Keputihan pada Wanita yang Terbukti Ampuh
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak