BeritaHits.id - Biasanya pria yang medekati perempuan dengan kata yang manis. Namun ada juga seorang pria berseragam yang mendekati perempuan sembari menyinggung dengan pertanyaan-pertanyaan tertentu.
Seperti curhatan perempuan melalui akun Tiktoknya @sayksj yang menyatakan bahwa ia didekati seorang pria.
Namun pria tersebut malah yang memiliki syarat di mana perempuan yang didekati harus bergaji minimal Rp 4 juta dengan pendidikan minimal S1.
"Maaf mas bukan insecure sama gajimu, masalahnya gajimu itu uang jajan bulannanku. Satu laporan yang aku buat mungkin enggak sebanding sama gajimu mas," tulis akun tersebut.
Baca Juga: Danny Pomanto Mau Naikkan Gaji Honorer Pemkot Makassar Menjadi Rp2,3 Juta Per Bulan
"Akupun enggak gila cowok berseragam kayak kamu kok," tambahnya.
Unggahannya tersebut bermula dari chatnya bersama pria yang baru diknal dua bulan.
Pada chat tersebut, sang pria menanyakan pedapatan dan pendidikan terakhir. Pria tersebut juga menyatakan bahwa ia tak mau punya calon istri yang tak berpenalaaman.
"Mas itu sebenarnya mau cari calon istri yang pendidikannya minimal S1 lah, terus gajinya minimal nih ya 4 juta ke atas, mas enggak mau istri yang pengalamannya enggak ada," pesan pria tersebut.
Perempuan tersebut menyatakan bahwa ia mau mau mengenalkan perempuan yang sesuai. Namun pria tersebut menyatakan bahwa persyaratan itu diberikan untuknya.
Baca Juga: Dugaan Mark Up Gaji Honorer Pemkot Makassar, Danny Pomanto Ancam Pidanakan OPD
"Mas ngomong gini buat kamu dek, mas malu kalau punya calon istri enggak kuliah. Enggak mau yang lain tapi mas maunya kamu," tambah pria tersebut.
Namun perempuan pemilik akun tersebut sontak menolajnya.
"Tapi aku enggak mau sama mas, soalnya cowok berseragam kayak mas tinggi hati, kita baru kenal dua bulan, mas udah ngatur," balas perempuan tersebut.
Pria tersebut kemudian malah marah dan mengumpat.
"Halah, baru kerja kantoean udah belagu," jawab pria dalam pesan singkat.
Unggahan @sayksj_ itu kemudian mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
"Kesal ya lihatnya, masnya merasa paling sempurna," komentar warganet
"Belum apa-apa sudah terihat manipulatif," tambah lainnya.
"Mbaknya keren bisa menghadapinya dengan sabar," tulis warganet lainnya.
"Maunya S1 padahal dia SMA cuman berseragam aja," imbuh warganet lain.
Setelah menyatakan belagu, pria tersebut kemudian memblokir perempuan yang mulaya akan ia dekati.
Berita Terkait
-
Meninggal di Usia 87 Tahun, Segini Kekayaan Manoj Kumar yang Tembus Ratusan Miliar
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Jadi Musuh Utama di Film Avengers, Gaji Robert Downey Tembus Rp825 Miliar
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak