BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan reaksi seorang pria saat melihat kondisi rumah kontrakan yang ia sewa selama satu tahun viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah oleh akun Tiktok @abg_ibnu, tampak seorang pria sedang memperlihatkan rumah yang ia kontrak selama setahun.
Ia kaget mendapati salah satu bagian rumah itu yang ternyata sudah ada penghuninya.
Penuh rayap
Baca Juga: Video Detik-Detik Santriwati Tewas Tersenggol Bus Pariwisata
Dalam videonya, pria tersebut memperlihatkan palang kayu di atap rumah kontrakan itu yang menjadi sarang rayap. Di sana tampak koloni rayap yang menempel di hampir seluruh bagian ventilasi.
Pria tersebut mengaku kecewa dengan kondisi rumah kontrakan karena sudah membayar uang sewa selama satu tahun.
"Udah bayar lunas satu tahun, pas udah dua bulan ternyata udah ada penghuninya," tulis pria tersebut dalam videonya, dikutip BeritaHits.Id, Sabtu (6/11/2021).
Pria tersebut lantas mengambil alat penyemprot serangga dan menyemprotkannya ke arah sarang koloni rayap itu. Ia pun berhasil memberantas rayap-rayap itu hingga berguguran di lantai.
"Idih, aku meriang, mari kita semprot, selamat mandi," ujar pria itu sambil menyemprotkan obat serangga.
Baca Juga: Tanda-tanda Lelaki Serius Menjalin Hubungan dan 4 Berita Lifestyle Viral Lainnya
Hati-hati saat mengontrak rumah
Berita Terkait
-
Pro Kontra Emak-emak Tendang Makanan Kucing di Depan Rumahnya, Kalian Dukung Siapa?
-
Viral Transformasi Perubahan Fisik Pasangan Ini Tuai Sorotan, Kaya Beda Orang
-
Aura Cinta Sekolah di Mana? Viral usai Berani Kritik Dedi Mulyadi soal Larangan Wisuda
-
Fenomena Flexing di Bisnis Skincare: Harga Fantastis, Kualitas Tragis?
-
Dedi Mulyadi Terenyuh Kisah Raka, Bocah SMP yang Setia Merawat Ayahnya Hingga Akhir Hayat
Tag
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak