Tak hanya itu, ada kucing-kucing mati yang tinggal tulang-belulangnya saja di dalam rumah itu.
Bahkan ada juga kucing yang telah mati di dalam kandang dan tidak dikuburkannya. Kandang kucing pun juga tampak tidak pernah dibersihkan.
Tanggapan warganet
Melihat unggahan itu, publik pun bergidik ngeri sekaligus geram dengan kelakuan penyewa rumah itu.
Sebagian dari mereka mengecam tindakan penyewa rumah itu lantaran membiarkan kucing-kucing mati tidak terurus.
"Ya Allah sedih sangat tengok 4 kucing tu mati macam tu. Saya cat lovers memang tidak bisa betul lah tengok kucing kena siksa macam ini, apa salah kucing-kucing itu ya Allah, lapar dia, haus dia, tidak ada yang tahu sampai mati kucing-kucing itu," tulis salah seorang warganet.
"Tanggung lah kau dosa pada kucing-kucing itu. Kau siksa dia macam itu. Tanggung lah kau dosa dengan tuan rumah ini.. Sedih lah tengok kucing macam itu," tulis warganet lain.
"Saya sangat setuju jika diunggah nama dan gambar pelaku. Salah satu sebabnya jika dia adopt kucing untuk dijual kita bisa trace dia agar tiada lagi nyawa yang mati di tangannya. Untuk agen-agen lain boleh blacklist nama dari neraka ini," tulis warganet lain yang geram.
"Tolonglah viral muka bekas penyewanya agar tiada yang akan memberi sewa pada mereka lagi," tulis warganet lain.
Baca Juga: Curhatan Pria Kenal dengan Wanita di Aplikasi Kencan, Kisahnya Berakhir Menyedihkan
"Kalau tidak bisa kasih makan lepaskanlah kucing itu biar dia cari makan jangan dikurung sampai macam itu. Kalau dia memang udah mati sebab sakit atau apa tolong lah kubur," ujar salah seorang warganet lain.
"Kalau saya cari ini penyewa.. Suruh datang bereskan. Biar dia rasa," tulis seorang warganet.
Video yang mungkin Anda lewatkan
Berita Terkait
-
Curhatan Pria Kenal dengan Wanita di Aplikasi Kencan, Kisahnya Berakhir Menyedihkan
-
Waduh! Asyik Nonton Sepak Bola, Bapak Ini Tak Sadar Rokoknya Dibuang Anak
-
So Sweet! Cewek Diantar Ayah ke Tempat Nongkrong, Kendaraannya Bikin Heboh
-
Viral Rombongan Pengantin Cosplay Iblis, Warganet: Serasa Kondangan di Alam Ghaib
-
Viral Gaji Kurir Antar Paket, Istri Temukan Foto Suami Bareng Mantan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!