BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang pengantin wanita yang tengah dirias oleh MUA telah viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah oleh akun TikTok @/alfi*************, Sabtu (20/11/2021), tampak pengantin yang tengah dirias dan asik bermain HP.
MUA yang meriasnya lantas menuliskan keluhannya di dalam video tersebut. Ia mengeluh lantaran kliennya tersebut asik bermain HP dan scroll TikTok.
"Pengantin hp an mulu pas di makeup," tulis pengunggah video tersebut sebagai keterangan unggahannya seperti dikutip BeritaHits.id, Minggu (21/11/2021).
Dalam videonya, MUA tersebut merekam seorang pengantin wanita yang tengah diriasnya.
Pengantin tersebut tampak belum selesai dirias. Tampaknya MUA baru menyelesaikan riasan di bagian matanya, belum selesai secara keseluruhan.
Namun, pengantin yang menjadi kliennya itu tengah fokus melihat ponselnya. MUA itu lalu mengeluhkan kliennya yang justru asik bermain ponselnya saat sedang dirias.
"Pengantin ketika di makeup scroll TikTok terus," tulisnya di dalam video.
Ia menunjukkan bagaimana pengantin tersebut tengah fokus memandangi ponselnya dan sesekali tampak menyentuh layarnya.
Baca Juga: Aksi Romantis Pria Bermotor Serahkan Sepatunya ke Pasangan, Tuai Perdebatan Publik
"Rasanya pingin nangis," lanjut MUA tersebut di dalam videonya.
MUA tersebut mengutarakan keluhannya bahwa ia merasa sedih lantaran pengantin yang diriasnya asik memainkan ponselnya saat dirias.
Komentar warganet
Melihat video tersebut, warganet lantas menuliskan beragam komentar. Tak sedikit warganet yang menuliskan komentar pedasnya untuk MUA tersebut.
"trus kudu loncat loncat atau kayang?" tulis warganet di kolom komentar.
"kasih alesannya kak kenapa gaboleh main hp saat di makeup," tulis salah seorang warganet di kolom komentar.
"Saran mba sisa tegur aja sih. Soalnya gak baik loh mba aalagi kalau calonnya sampai liat vt mbak," tulis seorang warganet yang ikut memberi saran kepada MUA tersebut.
"banyak aturan sekali ya mau makeup sampai liat hp gak boleh nafas pun gaboleh juga kali," tulis warganet.
"mending ditegur kak, MUA ku dulu juga dari jauh jauh hari sudah kasih persyaratan. katanya jangan main hp+keluarga jangan masuk. biar konsen makeupnya," sahut warganet lain.
"setauku, mua ngajak ngomong client itu biar ada chemistry gitu jadi mua tau karakter si client dan biar bisa nyocokin jenis makeup sama karakter itu," sambung warganet lain.
"Kalo misalnya saat main hp di makeupnya jadi susah, yahh dibilang atuh sama orangnya dikasih tau, pasti hpnya diletakin," tulis warganet lain.
Berita Terkait
-
Ditanya Kenapa Seragam Pramugari Sobek di Bagian Kaki, Awak Kabin Beri Jawaban Begini
-
Viral! Cewek Frustasi Tiap Mandi Malah Banjir Keringat, Model Kamar Mandinya Begini
-
Viral Oknum Petugas Dishub Diduga Aniaya Sopir Angkot, Ending Blunder sampai Ketar-ketir
-
Maling HP Ketangkap Warga Sembunyi di Kebun, Nagis Sebut Warga Tak Punya Perasaan
-
Arteria Dahlan Minta Penegak Hukum Tak di-OTT, Novel Baswedan 'Ngakak Online'
Terpopuler
- RESMI! PSSI Tolak Pemain Keturunan ini Bela Timnas Indonesia di Ronde 4
- 5 Mobil Bekas 60 Jutaan Muat Banyak Keluarga, Bandel dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- Jangan Lewatkan Keseruan JCO Run 2025, Lari Sehat sambil Dapat Promo Spesial BRI
- 21 Kode Redeem FF Hari Ini 23 Juli 2025, Kesempatan Klaim Bundle Player Squid Game
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
Pilihan
-
5 Curhatan Jokowi di Depan Alumni UGM: Serangan Tak Cuma Ijazah, Merembet Sampai KKN Fiktif
-
Sisi Lain Muhammad Ardiansyah: Tangguh di Bawah Mistar, Bucin ke Pacar
-
Cerita Tante Brandon Scheunemann Blusukan ke Pelosok Papua demi Sepak Bola Putri
-
Asal Usul Sound Horeg dan Sosok Pria Berjuluk 'Thomas Alva Edisound' di Baliknya
-
3 Rekomendasi HP Samsung Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Pilihan Terbaik Juli 2025
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!