BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang wanita membagikan tips menjernihkan minyak goreng bekas pakai viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah oleh akun Tiktok @seblak_judes_mamika, Selasa (16/11/2021) diperlihatkan sebuah tips yang diklaim bisa menjernihkan minyak keruh yang sudah dipakai untuk menggoreng ayam.
Sayangnya, tips tersebut justru menuai perdebatan dari para warganet seusai mereka melihat hasil minyak yang dijernihkan.
Klaim bisa jernihkan minyak bekas pakai
Baca Juga: Majikan Turuti Kemauan ART Wisata ke Tempat Ini, 'Berasa Punya Anak Gadis'
Dalam videonya, wanita tersebut membagikan sebuah tips untuk menjernihkan minyak goreng bekas pakai. Ia menjelaskan kondisi minyak yang akan dijernihkan baru dipakai satu kali untuk menggoreng ayam.
"Tips cara jernihin minyak habis pakai, para emak-emak lagi pusing mikirin minyak goreng harus pandai berhemat ya. Note: minyaknya bekas goreng ayam dan baru sekali pakai ya bund," tulis wanita dalam video tersebut, dikutip BeritaHits.Id, Minggu (21/11/2021).
Ia meminta warganet untuk mencoba tips tersebut karena bahannya mudah yaitu nasi bekas dan juga tak memerlukan banyak waktu untuk membuat minyak jernih kembali.
"Intinya dicoba aja dulu pakai nasi yang udah nggak bisa dimakan dan ini nggak membutuhkan waktu lama kok, tak kenal maka tak sayang," lanjutnya.
Dalam video yang diunggah, tampak wanita tersebut memanaskan minyak yang warnanya keruh. Ia kemudian menggoreng nasi putih dengan minyak tersebut hingga teksturnya mengering.
Baca Juga: Viral, Menirukan Mercon Bapak-bapak Ini Justru Dikentuti Temannya
Setelah diangkat, ia mengklaim bahwa minyak tersebut menjadi lebih jernih dari sebelumnya.
Berita Terkait
-
Biar Awet dan Kembali Bertenaga, Begini Cara Rawat Motor Pasca Turun Mesin
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
8 Makanan yang Ternyata Tak Dianjurkan Masuk Kulkas, Jangan sampai Salah Simpan!
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Skandal Vonis Lepas Minyak Goreng: Istri Hakim hingga Sopir PN Jakpus Diperiksa Kejagung
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak