BeritaHits.id - Sebuah unggahan tangkapan layar seorang barista yang tengah menyinyiri pelanggan telah viral di media sosial. Unggahan itu sontak mencuri perhatian warganet.
Unggahan itu diunggah oleh akun Twitter @AREAJULID, Senin (22/11/2021). Hingga berita ini terbit, unggahan tersebut telah mendapat lebih dari 1400 balasan dan disukai lebih dari 8 ribu pengguna Twitter.
"Tea! lagi lagi si paling ngerti kopi," tulis pengirim menfess tersebut sebagai keterangan unggahannya di akun @AREAJULID.
Sikap barista
Baca Juga: Viral Aparat Gadungan Terciduk, Punya Seragam TNI AL dan Polri Berpangkat Jendral
Unggahan seorang warganet yang mengirim menfess ke akun @AREAJULID itu berisi sebuah tangkapan layar yang diambil dari sebuah video di TikTok.
Video tersebut tampaknya diunggah oleh seorang barista di akun TikToknya.
Dalam tangkapan layar tersebut tampak seorang barista wanita yang memakai kaos putih dan celemek berwarna biru donker.
Barista yang tidak diketahui namanya itu terlihat tengah berdiri dan sedang membuat sebuah pesanan kopi pelanggannya.
Namun, ia tampak mengkritik pelanggan yang memesan sebuah menu di cafe tempatnya bekerja.
Baca Juga: Viral Tetangga Depan Rumah Gelar Pernikahan Bersamaan, Warganet: Takut Tamu Pada Nyasar
"Ketemu customer yang pesen americano plus extra shot kirain karna pecinta kopi garis keras," tulis barista tersebut, seperti yang dikutip dari tangkapan layar @AREAJULID.
Berita Terkait
-
Viral Aparat Gadungan Terciduk, Punya Seragam TNI AL dan Polri Berpangkat Jendral
-
Viral Tetangga Depan Rumah Gelar Pernikahan Bersamaan, Warganet: Takut Tamu Pada Nyasar
-
Viral Kursi Bioskop Penuh Sampah hingga Penonton Menaikkan Kaki, Bikin Geram Publik
-
Viral Ibu Arteria Dahlan Dimaki Wanita di Bandara, Mengaku Anak Jenderal Bintang Tiga
-
Viral Wanita Berkeringat Tiap Mandi, Pengantin Gagal Nikah Enam Kali
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
-
Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak