BeritaHits.id - Sebuah video memperlihatkan pengendara mobil tengah membayar parkir telah viral di media sosial. Pengendara itu membayar dengan metode yang tidak biasa.
Dalam video yang diunggah oleh akun TikTok @bet********, Sabtu (20/11/2021), tampak pengendara mobil yang sedang membayar parkir dengan metode nontunai.
Tukang parkir dalam video itu tengah memproses pembayaran dari pengendara mobil.
Bayar parkir nontunai
Baca Juga: Pesan Gaun Akad Nikah ke Penjahit, Hasilnya Bikin Pengantin Wanita Nangis Kejer
Dalam video itu, tampak dua orang yang tengah berada di dalam mobil.
Tampaknya, mereka hendak meninggalkan parkiran yang ada di pinggir jalan raya. Oleh sebab itu mereka membayar parkir kepada tukang parkir yang berdiri di samping mobil.'
Namun, mereka tidak membayar parkir dengan menggunakan uang tunai. Mereka membayarnya secara nontunai dengan e-toll.
"bayar parkir gak mau uang pake e-toll," tulis pengunggah video tersebut di dalam videonya.
Orang yang duduk di kursi penumpang tampak memberikan kartu e-toll miliknya kepada tukang parkir yang berdiri di samping mobil.
Baca Juga: Menabung 8 Bulan, Perempuan Bawa Uang Satu Kresek Beli 'Ninja' Edisi Spesial
Tukang parkir itu lalu menerimanya dan menempelkan kartu tersebut pada sebuah mesin yang dibawanya. Ia juga tampak mengetikkan sesuatu di mesin itu.
"Gak pakai duit lagi ya pak," seru wanita yang merekam video tersebut.
Tukang parkir itu lalu mengangguk menjawab seruan wanita tersebut.
Tukang parkir yang ada di dalam video itu juga tampak canggih dan lancar dalam mengoperasikan mesin yang dibawanya.
Pada umumnya, pengendara harus membayar parkir dengan uang tunai atau mencari-cari uang kecil untuk membayar parkir.
Namun, di dalam video menunjukkan bahwa kini tukang parkir telah canggih dan membayar parkir tidak perlu mencari-cari uang kecil.
Berita Terkait
-
Viral Seserahan Buket Uang Rp 68 Juta, Pria Minta Calon Istri Cari Lelaki Lain
-
Dua Anak Pesantren Masuk Mal, Cara Berjalan Mereka Disorot Warganet
-
Pesan Gaun Akad Nikah ke Penjahit, Hasilnya Bikin Pengantin Wanita Nangis Kejer
-
Kecelakaan Jelang Nikah, Pengantin Pria Minta Calon Istri Cari Lelaki Lain, Kisahnya Viral
-
Anjing Terjebak di Kontainer Peti Kemas India-Surabaya, Kondisinya Memprihatinkan
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
- Beathor Suryadi Dipecat usai Bongkar Ijazah Jokowi? Rocky Gerung: Dia Gak Ada Takutnya!
Pilihan
-
Timnas Putri Indonesia Gagal, Media Asing: PSSI Cuma Pakai Strategi Instan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!