BeritaHits.id - Driver ojek online sering kali tak hanya bekerja di satu platform. Namun bisa lebih dari satu.
Misalnya seorang driver gojek bisa merangkap di ShopeeFood atau merangkap lainnya. Oleh karena itu, driver sering kali sering mengganti jaket sesuai pesanan.
Oleh karena itu, sebuah akun di Facebook memberikan solusi pada driver agar tak perlu ganti jaket.
Dalam unggahan akun Budi Komara Jati Hadiningrat, ia mengunggah jaket ShopeeFood yang di dalamnya merangkap jaket Gojek.
"Monggo lur yang mau gabungin jaket ojolnya supaya enggak ribet gonta-ganti jaket, saya siap bantu," tulis akun tersebut.
Akun tersebut menawarkan jasa penggabungan dua jaket ojol menjadi satu.
Unggahan tersebut tentu mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
"Bapak-bapak Facebook emang enggak ada obat kalau soal kreativitas," komentar warganet.
"Kalau bisa sih helm sekalian digabungin biar enggak ribet gonta ganti terus," imbuh warganet lain.
Baca Juga: Seolah Tak Merestui, Kucing Oren Nangkring Halangi Saksi Akad Nikah
"Ide cemerlang nih, soalnya biasanya yang punya akun double tuh pasti kalo enggak pake helm ijo jaket oren atau helm oren jaket ijo," tambah warganet lain.
"Kok bisa sih kepikiran aja gitu yah," timpal lainnya.
"Jujur sedih setiap ketemu driver yang kerja untuk different platforms. They’re really trying their best to survive and doing what they can while they still can. Cuma bisa doain semoga rejekinya selalu diperlancar," tuis warganet.
Cuitan tersebut telah disukai lebih dari 12 akun dengan lebih dari 1600 retweet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!