BeritaHits.id - Sebuah curhatan pasangan suami istri muda yang mendapatkan perlakuan baik dari tetangganya.
Curhatan tersebut viral dan mendapatkan respon dari warganet.
Awalnya curhatan tersebut dibagikan oleh akun Twitter @SeputarTetangga.
Dia bercerita tentang tetangganya yang baik hati dan suka menolong.
Baca Juga: Viral Keributan di Tegalrejo Kota Jogja, Begini Fakta Sebenarnya
"Aku keluarga muda yang ngontrak di perumahan, anakku usia 5 bulan. Tetangga kanan kiriku usianya lebih tua, terpaut 10 tahunan lah," ujarnya, dikutip BeritaHits.id.
Pria tersebut menceritakan kelakuan tetangganya yang hobi membantu sang istri untuk menjaga anaknya.
Tetangganya selalu menawarkan bantuan untuk menjaga anaknya saat sang istri sibuk melakukan pekerjaan rumah.
"Kalau aku kerja, tiap istriku cucu baju atau masak, pasti nawarin bantu jaga anakku," ungkapnya.
Tak hanya itu, tetangganya juga tak pelit. Dia dan keluarganya selalu mendapatkan makanan dari tetangganya.
Baca Juga: Doddy Sudrajat dan Keluarga Tidak Hadiri 40 Hari Vanessa Angel, Alasannya Ini
"Terus kalau aku bawa oleh-oleh buat mereka, mereka pasti balas ngasih malah sering lebih gitu," katanya.
Selain itu, tetangganya juga memberikan satu ekor ayam kepadanya.
Usut punya usut, ayam tersebut diberikan sebagai permintaan maaf karena habis merenovasi pagar rumah.
"Barusan, aku dikasih ayam ingkung karena tetangga habis ada tukang benerin pagarnya, katanya nggak enak karena mengganggu," bebernya.
Pemilik rumah itupun merasa bersyukur karena tetangganya memberikan perlakuan yang baik.
"Meskipun perumahan kecil, kalau tetangga model begini sih bikin betah tinggal di sini," pungkasnya.
Komentar Warganet
Curhatan tentang pasutri yang memiliki tetangga baik hati mencuri perhatian warganet.
Mereka ikut memberikan komentar dan responnya.
"Semoga nanti kalau aku hidup sendiri bisa ketemu tetangga baik," ujar warganet.
"Tetangga aku juga gini suka ngasih makanan, kalau dia lagi ada acara, keluarga aku juga gitu. Malah kadang ttangga aku juga minta kayak cabe, daun ubi, dll. Tiba-tiba dikasih juga makanan yang dia buat ke kita," komentar warganet.
"Alhamdulillah tetanggaku di sini begini. Aku perantau baru di sini dan termasuk pasangan muda. Tetangga suka pada ngasuh anakku, sampai pernah mau dimandiin. Suka pada ngasih makanan juga," balas warganet.
"Tetangga itu kalau bukan sebagai nikmat ya sebagai ujian, tapi kita juga tetangga dari tetangga kita, nah tinggal memposisikan sebagai apa dari dua itu," imbuh warganet lain.
Berita Terkait
-
Kasus Miopia pada Anak Indonesia Kian Meningkat, Dokter Mata Bagikan Tips Penanganan yang Tepat
-
Jung Woo-sung Konfirmasi Punya Anak dengan Model Moon Ga-bi
-
Perempuan dan Anak-anak di Gaza Kelaparan dan Terusir, Iran Minta Dunia Bela Palestina
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
-
Politisi PDIP: Dukungan Anak Abah dan Ahokers Untuk Pram-Rano Bikin Demokrasi Sejuk
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak