BeritaHits.id - Suami menceritakan tentang perjuangan istrinya dalam mengurus anak setiap pergi keluar rumah. Ia mengaku tidak tega melihat istrinya kesusahan mengganti popok sang buah hati saat berada di perjalanan.
Cerita ini dibagikan oleh akun TikTok @antikfurqan. Hingga berita ini dipublikasikan, video sedikitnya telah disaksikan 640 ribu kali dan mendapatkan 13 ribu tanda suka.
"Bener-bener gak tega lihatnya," tulis akun ini sebagai keterangan TikTok seperti dikutip BeritaHits.id, Kamis (2/12/2021).
Suami ini membagikan momen saat istrinya kesusahan mengurus anak di mobil. Saat dirinya menyetir, sang istri harus berkutat mengganti popok anak dalam kondisi mobil melaju.
Baca Juga: Dinilai Beri Keterangan Palsu Soal Anak, Bambang Pamungkas Dijerat Pasal Lain?
"Setiap ngajak istri jalan-jalan, gue selalu lihat dia kesusahan ngurus anak. Harus gantiin popok, gantiin baju, bikin gak tega," ungkap sang suami.
Walau begitu, suami ini bersyukur dirinya tidak pernah lupa membawa es kopi kesukaan istrinya. Ia meletakkan satu cup es kopi itu di samping kemudinya.
"Untung gue selalu sedia es kopi favorit dia," aku sang suami.
Namun, suami ini justru melakukan aksi tak terduga yang membuat kesal. Bukannya memberikan kopi itu ke istrinya, ia malah membawa es kopi itu keluar mobil.
Sang suami meninggalkan istrinya yang sibuk mengurus anak di dalam mobil. Ia malah mencari tempat yang tenang untuk meminum kopi itu sendirian.
Baca Juga: Polres Kulon Progo Sebut Video Porno yang Viral Dipastikan Diambil di Bandara YIA
Tak sampai di situ, suami ini juga mengeluarkan ponselnya untuk bermain game. Ekspresi sang suami itu sendiri tampak puas bisa menghabiskan waktu dengan santai.
Berita Terkait
-
Perfect Pitch: Bakat Istimewa Paham Nada dalam Sekali Dengar
-
Dinilai Beri Keterangan Palsu Soal Anak, Bambang Pamungkas Dijerat Pasal Lain?
-
Polres Kulon Progo Sebut Video Porno yang Viral Dipastikan Diambil di Bandara YIA
-
Hotman Paris Ingin Bantu Ayah Bibi Bela Hak Asuh Gala, Alasannya Menyentuh
-
Satu Keluarga Ikut Tren Ring Light Modal Sarung dan Payung, Hasilnya Membagongkan
Tag
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Segera Ambil Link DANA Kaget, Tambahan Uang Belanja dan Bayar Langganan
-
Alih-alih ke Eropa, Ramadhan Sananta Malah Gabung Klub Brunei Darussalam
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak