BeritaHits.id - Beredar kabar yang menyebutkan terdapat empat warga asal Jakarta yang terpapar varian virus corona B.1.1.529 atau Omicron.
Kabar tersebut sempat disiarkan melalui situs resmi Pemkab Bekasi, bekasikab.go.id.
Berdasarkan kabar yang beredar disebutkan empat warga tersebut terpapar virus Omicron setelah pulang dari luar negeri.
Lantas benarkah kabar tersebut?
Baca Juga: Ilmuwan Temukan Varian Omicron Versi Baru, Diduga Lebih Sulit Dideteksi PCR
PENJELASAN
Berdasarkan penelusuran Cek Fakta Suara.com, kabar yang menyebutkan tentang empat warga DKI terpapar varian Omicron adalah salah atau hoaks.
Berita yang sempat disiarkan melalui situs resmi Pemkab Bekasi tersebut telah dihapus.
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bekasi, Sri Enny juga kini telah membantahnya. Ia menyebut berita tersebut tidak benar.
"Beritanya enggak benar ya," ujar Sri saat dihubungi Suara.com, Rabu (8/12/2021).
Baca Juga: Update Covid-19 Global: Afrika Selatan Alami Lonjakan Kasus Pasca Varian Omicron Ditemukan
Juri Bicara Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi juga menyatakan berita tersebut tidak benar adanya. Pihaknya sampai saat ini belum menerima laporan adanya Omicron masuk Indonesia.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Prabowo Marah Rakyat Bikin Pusing Pemerintah
-
5 Film Korea 2025 Beragam Genre yang Pantang Buat Kamu Lewatkan, Ada Mickey 17
-
CEK FAKTA: AHY Minta Ikhaskan Dana Haji yang Dibawa Kabur Yaqut Cholil Qoumas
-
CEK FAKTA: Rumah Ridwan Kamil Digeruduk Warga Saat KPK Sita Barang
-
CEK FAKTA: Klaim Bantuan Dana Rp 3,5 Juta dari BPJS Kesehatan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak