BeritaHits.id - Sebuah video memperlihatkan aksi emak-emak yang nekat mencuci alat penanak nasi.
Video tersebut dibagikan oleh akun Tiktok @/ilusy_85. Video tersebut menjadi perbincangan warganet.
Wanita tersebut mengaku menjadi korban TikTok hingga nekat mencoba mencuci alat penanak nasi.
Ya, bukan panci penanak nasi, melainkan alatnya yang ia cuci.
Baca Juga: Kisah Tetangga Resek, Jemur Seprei di Pagar sampai Parkir di Garasi Tanpa Izin
Dirinya merendam alat penanak nasi tersebut ke dalam tempat cucian yang ada di dapurnya.
Emak-emak tersebut mengaku ia baru mengetahui bahwa alat penanak nasi bisa dicuci.
Hal tersebut ia ketahui dari video-video yang muncul di TikTok.
"Korban TikTok setelah sekian abad baru tahu kalau bisa dicuci," tulisnya dalam video tersebut, dikutip BeritaHits.id.
Dalam video itu, emak-emak itu terlihat menggosok bagian dalam alat penanak nasi menggunakan sabun.
Baca Juga: Kisah Haru Persahabatan Menantu dan Mertua, Akrab Walau Berbeda Keyakinan
Dia mencuci alat penanak nasi tersebut seperti halnya alat-alat masak lainnya.
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Ngaku Mudik Pakai Bus Biar Dicontoh Masyarakat, Aksi Patwal Kembali Jadi Cibiran
-
Viral Perangkat Desa di Bogor Diduga Minta Jatah THR Ratusan Juta ke Perusahaan
-
Biar Beda dengan Tetangga, Viral Bapak Ini Cetak dan Pajang Semua Prestasi Anaknya Jelang Lebaran
-
Persiapan Emak-emak Jelang Lebaran Viral, Gorden Sampai Dicatok Agar Sempurna!
-
Viral Momen Ibu-ibu di Palembang Protes, Antre Lama Cuma Dapat Rendang Dua Iris dari Richard Lee
Terpopuler
- CEK FAKTA: Diskon Listrik 50 Persen Berlaku Lagi, Periode Maret-April 2025
- Pembagian Port Grup Piala Dunia 2026 Dirilis, Ini Posisi Timnas Indonesia
- Masak Rendang 12 Kg, Penampilan BCL di Dapur Jadi Omongan
- Cruiser Matik QJMotor SRV 250 AMT Paling Digandrungi di Indonesia
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
Pilihan
-
Eks Pelatih Timnas Indonesia Ingatkan Patrick Kluivert: Jangan Tiru Belanda
-
Asa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026: Formasi Jangan Coba-coba
-
Beda Media Korsel: Dulu Sayang Kini Serang Habis-habisan Timnas Indonesia
-
Kontroversi: Ghiblifikasi AI Lukai Hayao Miyazaki, 'AI Tak Punya Jiwa'
-
Doa Takbiran Idulfitri dan Dzikir yang Dicontohkan Rasulullah, Arab dan Latin
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak