BeritaHits.id - Seorang pria membagikan jumlah gajinya setiap bulan. Pada unggahan tersebut, bukan uang gaji yang jadi sorotan namun untuk apa uang gaji ia keluarkan.
Dalam video yang diunggah oleh akun @wahyu__nf, ia menyatakan bahwa ia memiliki gaji sebesar Rp 4,2 juta. Dengan uang tersebut, ia memberikan Rp 2 juta pada orangtuanya.
Kemudian ia menyisihkan Rp 1 juta untuk membayar cicilan dan Rp 200 ribu untuk menabung.
Hal yang bikin sorotan warganet adalah sisa 1 juta lainnya. Bukan untuk makan namun sisanya untuk membayar Open BO.
Baca Juga: Viral Mobil Polisi Cuek Lewati Korban Tabrak Lari, Netizen: Tugas Mengawal Bukan Menolong
"Umur aing 19 tahun," tulis akun tersebut.
"Aku masih bocil, jadi kalau soal makan ya masih sama orangtua lah," imbuhnya.
Video tersebut diunggah pada Minggu (5/12/21), namun masih menjadi For Your Page (FYP) di Tiktok. Selain itu unggahan video juga telah mendapatkan respons dari warganet.
"Panutan kita semua," komentar warganet.
"Kukira sad, ternyata sesad," imbuh warganet lain.
Baca Juga: Cara Aktivasi Rekening BLT Subsidi Gaji Rp 1 Juta, Jangan Sampai Terlambat!
"Manding uang open bo buat makan aja bang, kenyang," tambah warganet lain.
"Bang plis bang, ajak saya kerja di sana bang plis," tulis warganet di kolom komentar.
Saat berita ini dibuat video tersebut telah ditonton lebih dari 1,8 juta kali.
Tips Mengatur Gaji
Soal gaji, berapapun memang terasa kurang saat pengeluaran tak terkendali, berikut beberapa tips mengatur gaji, antara lain:
1. Utamakan Membuat Anggaran Belanja
Sebelum menggunakan uang untuk hal-hal yang kurang perlu, Anda buat anggaran belanja dulu. Anggaran ini berisi daftar kebutuhan setiap bulan. Bukan hanya kebutuhan pokok, tetapi juga kebutuhan sekunder dan tersier, misalnya saja belanja, perawatan ke salon, hingga skincare yang digunakan setiap hari.
2. Bayar Apa yang Menjadi Kewajiban
Biaya listrik, air, internet, pulsa, dan biaya lain yang menjadi kewajibanmu, pembayarannya tolong didahulukan. Cara ini cukup membantu untuk menghindari yang namanya 'uang terlanjur terpakai'. Selain itu, cara ini juga ampuh untuk mengurangi terjadinya penumpukan tagihan pada bulan mendatang, sehingga kondisi keuanganmu tetap stabil.
3. Tentukan Persentase Gaji yang Ingin Ditabung
Dalam pembuatan anggaran bulanan, kamu harus mengikutkan berapa persentase gaji yang ingin ditabung. Idealnya, uang yang disisihkan berada dalam kisaran angka 20-30 persen setiap bulan. Jika kamu merasa angka ini tidak memberatkanmu secara finansial, maka kamu bisa menabung pada kisaran angka ini.
Tetapi kalau dirasa memberatkan, menabung 10 persen dari gaji saja juga sudah cukup, kok.
4. Hindari Keluyuran Setelah Pulang Kerja
Kebiasaan untuk keluyuran seperti hangout, menonton bioskop, atau berkaraoke sepulang kerja, sebaiknya di-skip untuk sementara waktu. Sebab, sadar atau tidak, aktivitas ini sangat menguras isi dompet.
5. Hitung Pengeluaran dan Sisa Gaji
Tips yang satu ini bisa dilakukan saat pertengahan bulan tiba, khususnya bila kamu merasa gaya hidupmu agak melebihi budget untuk beberapa minggu ini. Dengan begini, kamu jadi tahu berapa total pengeluaranmu sejauh ini dan berapa total gaji yang masih tersisa di dompet.
Berita Terkait
-
Viral Aksi Unik Pengantin Wanita Nyoblos ke TPS Usai Ijab Kabul, Masih Pakai Gaun Pernikahan
-
Gilga Sahid Pamer Momen Happy Asmara Cari Pahala, Netizen Soroti Botol di Meja: Salfok Aku!
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Viral Wanita Umrah Bareng Teman Pria hingga Dilamar di Depan Kabah: Netizen Langsung Meradang!
-
Jateng dan Rompi Jadi Perbincangan di X, Segini Harga Rompi Anti Peluru
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak