BeritaHits.id - Seorang pria membagikan jumlah gajinya setiap bulan. Pada unggahan tersebut, bukan uang gaji yang jadi sorotan namun untuk apa uang gaji ia keluarkan.
Dalam video yang diunggah oleh akun @wahyu__nf, ia menyatakan bahwa ia memiliki gaji sebesar Rp 4,2 juta. Dengan uang tersebut, ia memberikan Rp 2 juta pada orangtuanya.
Kemudian ia menyisihkan Rp 1 juta untuk membayar cicilan dan Rp 200 ribu untuk menabung.
Hal yang bikin sorotan warganet adalah sisa 1 juta lainnya. Bukan untuk makan namun sisanya untuk membayar Open BO.
Baca Juga: Viral Mobil Polisi Cuek Lewati Korban Tabrak Lari, Netizen: Tugas Mengawal Bukan Menolong
"Umur aing 19 tahun," tulis akun tersebut.
"Aku masih bocil, jadi kalau soal makan ya masih sama orangtua lah," imbuhnya.
Video tersebut diunggah pada Minggu (5/12/21), namun masih menjadi For Your Page (FYP) di Tiktok. Selain itu unggahan video juga telah mendapatkan respons dari warganet.
"Panutan kita semua," komentar warganet.
"Kukira sad, ternyata sesad," imbuh warganet lain.
Baca Juga: Cara Aktivasi Rekening BLT Subsidi Gaji Rp 1 Juta, Jangan Sampai Terlambat!
"Manding uang open bo buat makan aja bang, kenyang," tambah warganet lain.
Berita Terkait
-
Viral Camat Padang Selatan Digerebek Istri Diduga Selingkuh, Gajinya Tuai Sorotan!
-
Kisah Pilu Alya Nugroho: Alami Patah Tulang di Tiga Titik Usai Bermain Wahana Air di Jogja
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak